
Menurut ketua panpel Mitra Kukar, Surya Agus, pihak kepolisian Kukar tidak mengizinkan laga Mitra Kukar melawan PSMS Medan tersebut dilaksanakan dengan kehadiran penonton.
Ditambahkan olehnya bahwa alasan pihak kepolisian tidak mengeluarkan izin adalah karena saat ini pihak kepolisian tengah berkonsentrasi di titik-titik pelaksanaan agenda pariwisata tahunan dan padatnya transportasi yang menghubungkan Tenggarong dengan Tenggarong Seberang dimana stadion Aji Limbut berada.
"Jadi dikhawatirkan terjadi hal yang tidak diinginkan, seperti kecelakaan penyeberangan," ujarnya.
"Kami mohon maaf, tapi jangan khawatir laga ini juga disiarkan langsung ANTV, kemungkinan dimajukan menjadi pukul 15.30 WITA dari biasanya pukul 16.30 wita," katanya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laga Mitra Kukar vs PSMS Medan Terancam Tanpa Penonton
Bola Indonesia 5 Juli 2012, 21:30
-
Gaji Telat, Pemain PSMS Mengadu ke Walikota Medan
Bola Indonesia 3 Juli 2012, 19:06
-
Menjamu Pelita Jaya, PSMS Medan Tanpa Empat Andalan
Bola Indonesia 23 Juni 2012, 07:45
-
Salah Beri Kartu Merah, Wasit Yandri Minta Maaf
Bola Indonesia 22 Juni 2012, 21:25
-
Persib Pulangkan Marcio Souza ke Bandung
Bola Indonesia 19 Juni 2012, 18:34
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR