
Ketua Umum The Jakmania- sebutan suporter Persija Jakarta- Muhammad Larico Rangga Mone, menjelaskan karena pada tanggal tersebut, SUGBK akan digunakan untuk kegiatan lainnya.
"Saya tidak mengetahui pastinya untuk kegiatan apa. Namun, dari pihak Polres Jakarta Pusat menyarankan supaya pertandingan digelar pada hari kerja atau Senin (15/4). Namun, keputusan belum final. Sebab, masih menunggu keputusan dari Polda Metro Jaya setelah selesai menggelar koordinasi dengan pihak-pihak terkait," terangnya.
SUGBK memang kerap digunakan untuk kegiatan di luar sepakbola. Tak ayal, Persija terpaksa mengungsi. Misalnya saja, ketika harus menjamu Persela Lamongan dalam lanjutan kompetisi ISL, Minggu (10/3).
Persija mengungsi ke Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, akibat SUGBK digunakan untuk konser boyband asal Korea Selatan bertajuk KBS Music Bank World Tour 2013 in Jakarta. Hal serupa kembali terjadi ketika menjamu Persepam Madura United, Kamis (14/3). Laga tersebut, terjadi di Stadion Manahan, Solo.
Begitupun, ketika Persija masih ditangani Iwan Setiawan, harus melawan Gresik United, awal Februari lalu. Mereka terpaksa bermain di Semarang, Jawa Tengah, akibat SUGBK dalam perbaikan. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelunasan Gaji Kembali Mundur, Menpora Diminta Tak Lepas Tangan
Bola Indonesia 4 April 2013, 23:26 -
The Jakmania Resah Tunggu Izin Dari Polda Metro Jaya
Bola Indonesia 4 April 2013, 18:00 -
Laga Persija-Persidafon di SUGBK Dipastikan Mundur
Bola Indonesia 4 April 2013, 17:45 -
Jajang Percaya Sergio Akan Jadi Top Skor ISL
Bola Indonesia 4 April 2013, 17:32 -
The Jakmania Desak Manajemen Persija Tambah Pemain
Bola Indonesia 4 April 2013, 17:14
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR