
Bola.net - Persija Jakarta akan menjamu Persib Bandung di Stadion Patriot pada pekan ke-23 BRI Liga 1 2024/2025. Pertandingan Persija vs Persib ini dijadwalkan kick-off Minggu, 16 Februari 2025, jam 15.30 WIB, siaran langsung Indosiar dan live streaming di Vidio.
Persija kalah 1-2 dari Dewa United pada pekan sebelumnya. Sebelum itu, Macan Kemayoran harus puas bermain imbang 3-3 lawan Persis Solo dan 2-2 lawan PSBS Biak.
Situasi Persib justru berkebalikan. Setelah kalah dari Dewa United, Persib mampu bangkit dengan kemenangan 3-1 di markas Arema FC. Setelah itu, Persib menang 1-0 atas PSM Makassar dan PSIS Semarang. Persib meraih hasil sempurna pada tiga laga terakhir.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Persija vs Persib

Kompetisi: BRI Liga 1 2024/2025
Pertandingan: Persija vs Persib
Stadion: Patriot
Hari, tanggal: Minggu, 16 Februari 2025
Jam: 15.30 WIB
Siaran langsung TV: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Persija vs Persib

Persija Jakarta (3-4-1-2): Andritany Ardhiyasa; Muhammad Ferrari, Ondrej Kudela, Rizky Ridho; Rio Fahmi, Ramon Bueno, Maciej Gajos, Firza Andhika; Ryo Matsumura; Gustavo Almeida, Marko Simic.
Pelatih: Carlos Pena.
Persib Bandung (4-3-3): Kevin Mendoza; Kakang Rudianto, Nick Kuipers, Gustavo Franca, Edo Febriansah; Marc Klok, Adam Alis, Tyronne del Pino; Beckham Putra, David da Silva, Ciro Alves.
Pelatih: Bojan Hodak.
Head to head Persija vs Persib

5 pertemuan terakhir
23/09/24 Persib Bandung 2 - 0 Persija
09/03/24 Persib Bandung 2 - 1 Persija
02/09/23 Persija 1 - 1 Persib Bandung
31/03/23 Persija 2 - 0 Persib Bandung
11/01/23 Persib Bandung 1 - 0 Persija.
5 laga terakhir Persija Jakarta
10/01/25 Barito Putera 2 - 3 Persija
19/01/25 Persija 2 - 0 Persita
26/01/25 Persis Solo 3 - 3 Persija
02/02/25 Persija 2 - 2 PSBS Biak
08/02/25 Dewa United 2 - 1 Persija.
5 laga terakhir Persib Bandung
11/01/25 PSBS Biak 1 - 1 Persib Bandung
17/01/25 Persib Bandung 0 - 2 Dewa United
24/01/25 Arema 1 - 3 Persib Bandung
01/02/25 Persib Bandung 1 - 0 PSM Makassar
09/02/25 PSIS Semarang 0 - 1 Persib Bandung.
Klasemen BRI Liga 1
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Jadwal Lengkap Persija Jakarta di BRI Liga 1 2024/2025
- Bikin Adem! Marc Klok Beri Pesan Penting kepada The Jakmania dan Bobotoh Sebelum Persija Vs Persib: Beri Contoh Generasi Selanjutnya
- Hasil BRI Liga 1 2024/2025, Persebaya Surabaya vs PSBS Biak: Skor 1-0
- Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs PSM Makassar 16 Februari 2025
- Prediksi BRI Liga 1: Borneo FC vs Barito Putera 16 Februari 2025
- Prediksi BRI Liga 1: Persija Jakarta vs Persib Bandung 16 Februari 2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil BRI Liga 1: Persija Perkasa di Awal, Persib Bangkit di Akhir, Skor Imbang 2-2
Bola Indonesia 16 Februari 2025, 17:40
-
Link Live Streaming Persija vs Persib - BRI Liga 1 di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 16 Februari 2025, 12:30
-
Prediksi BRI Liga 1: Persija Jakarta vs Persib Bandung 16 Februari 2025
Bola Indonesia 15 Februari 2025, 19:57
LATEST UPDATE
-
Manchester City vs Chelsea: Siapa Unggul di Catatan Head to Head?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 16:05
-
Nonton Live Streaming Borneo FC vs PSM Makassar Hari Ini di BRI Super League
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 16:01
-
John Herdman Unggul dari Shin Tae-yong dan Kluivert dalam Rataan Kemenangan
Tim Nasional 3 Januari 2026, 15:57
-
Mengapa Chelsea Pertimbangkan Liam Rosenior sebagai Pelatih Baru
Liga Inggris 3 Januari 2026, 15:35
-
Breaking News! John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 3 Januari 2026, 15:24
-
Daftar Pemain Voli Putra Medan Falcons Tirta Bhagasasi di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 14:58
-
Reaksi Manajer Premier League atas Kepergian Mendadak Enzo Maresca dari Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2026, 14:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR