
Bola.net - Jadwal dan link streaming Barito Putera vs PSS Sleman pada pekan ke-8 BRI Liga 1 2024/2025. Laga Barito Putera vs PSS Sleman dimainkan pada Minggu (20/10/2024) mulai pukul 15.30 WIB, live streaming di Vidio.
Barito Putera kini berada di posisi ke-13 klasemen, dengan delapan poin. Performa Barito Putera belum cukup stabil. Namun, saat berstatus tuan rumah, walau tidak bermain di Banjarmasin, Barito Putera belum pernah kalah.
PSS Sleman juga belum stabil dan kini mendekam di dasar klasemen BRI Liga 1, dengan dua poin. Sempat dapat momentum positif dengan menang 3-1 lawan Arema FC, PSS kalah 0-1 dari Malut United pada laga pekan ke-7 lalu.
PSS Sleman menang 2-1 atas Barito Putera pada pertemuan terakhirnya. Hasil ini merupakan bukti dominasi PSS atas Barito Putera. PSS Sleman empat kali menang dan hanya sekali kalah pada lima pertemuan terakhir lawan Barito Putera.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Link Streaming

Barito Putera vs PSS Sleman
Minggu, 20 Oktober 2024
Stadion Sultan Agung
15.30 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen BRI Liga 1 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini Minggu 20 Oktober 2024
Bola Indonesia 20 Oktober 2024, 13:43
-
Link Streaming Barito Putera vs PSS Sleman 20 Oktober 2024
Bola Indonesia 20 Oktober 2024, 11:41
-
Prediksi BRI Liga 1: Barito Putera vs PSS Sleman 20 Oktober 2024
Liga Inggris 20 Oktober 2024, 02:26
-
Hasil BRI Liga 1: Main 10 Pemain, Malut United Jungkalkan PSS Sleman
Liga Champions 26 September 2024, 20:59
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR