Menurut Maman, perekrutan pemain yang dilakukan Persib musim ini hampir tidak jauh berbeda dibanding musim-musim sebelumnya. “Untuk pemain sama seperti sebelumnya. Persib selalu mendapatkan pemain berkualitas dan tahun ini lebih berkualitas. Apalagi dengan latihan yang dikasih pelatih bagus,” kata Maman saat ditemui usai penandatanganan kontrak di Grha Persib, Senin (08/10).
Mantan pemain PSIS Semarang ini sudah memperkuat Maung Bandung sejak 2008. Selama empat musim terakhir, Maman kerap menjadi pilihan pelatih Persib yang kerap berganti tiap musimnya.
Selama empat tahun tersebut Maman mengakui jika PT Persib Bandung Bermartabat (PT PBB) selalu lancar dalam urusan mengontrak pemain. Di musim ini pun, saat kompetisi sedang kurang kondusif, para pemain mendapat kejelasan untuk menagih haknya sebagai pemain.
“PT PBB sudah cepat mengurusi hal ini. Dengan melakukan penandatanganan kontrak ini akan memengaruhi kita yang melakukan persiapan,” tegas pemilik nomor punggung 5 ini.
Soal nilai kontrak yang diterimanya, Maman mengaku bersyukur. “Yang jelas masalah kontrak berubah nggak berubah bagi saya tidak terlalu penting. Yang penting, Persib lebih baik dari tahun kemarin. Naik turun harga disyukuri saja,” pungkasnya. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panitia Celebes Cup Sudah Bertemu Panpel Persib
Bola Indonesia 8 Oktober 2012, 16:22
-
Kontrak Dua Musim, PT PBB Pertimbangkan Nilai Komersil
Bola Indonesia 8 Oktober 2012, 15:12
-
Maman Berharap Nasib Persib Berubah Musim Depan
Bola Indonesia 8 Oktober 2012, 15:01
-
11 Pemain Persib Sepakati Kontrak Hari Ini
Bola Indonesia 8 Oktober 2012, 14:39
-
Jajang Godok Kandidat Pemain Dikontrak Dua Musim
Bola Indonesia 8 Oktober 2012, 13:38
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR