Hal tersebut ditegaskan Wakil Presiden Klub, Asher Imaret Siregar. Dikatakannya, peran keduanya masih sangat dibutuhkan Macan Kemayoran - julukan Persija Jakarta. Hal tersebut, merujuk pada tingginya produktifitas Fabiano dan Ramdani pada musim ini.
"Nantinya, memang hanya akan ada beberapa pemain yang dipertahankan. Meski belum ada keputusan siapa yang akan dilepas, tapi kami akan tetap menjaga pemain berpotensial. Di antaranya, Fabiano dan Ramdani," terangnya.
Sejak tiga musim terakhir, Fabiano selalu menjadi andalan Persija. Hal tersebut lantaran ia mampu tampil konsisten sehingga perannya di jantung pertahanan Persija tidak tergantikan.
Sementara Ramdani mampu menjadi opsi penyuntik daya gedor Macan Kemayoran. Tercatat ia sudah mampu mengoleksi tujuh gol - jumlah yang melampaui pencapaian sederet striker tim kebanggaan The Jakmania tersebut.
Asher juga menambahkan bakal ada perombakan total untuk mengarungi ISL musim depan. Tak ayal, Persija harus membuang sekitar 75 persen pemain yang ada sehingga hanya pemain-pemain yang memiliki kualitas dan integritas bagus bakal dipertahankan, termasuk Fabiano dan Ramdani. (esa/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajemen Persija Jamin Nasib Fabiano dan Ramdani
Bola Indonesia 19 Oktober 2014, 05:28
-
Melaju ke Final, Sriwijaya FC U-21 Diguyur Bonus
Bola Indonesia 19 Oktober 2014, 05:16
-
Final ISL U-21, Sriwijaya FC Siapkan Trio Garuda Jaya
Bola Indonesia 19 Oktober 2014, 04:14
-
Timnas U-21 ke Spanyol, Sriwijaya FC Untung Ganda
Bola Indonesia 2 Agustus 2014, 16:20
-
TC di Bali, Pengggawa Mitra Kukar Dalam Kondisi Prima
Bola Indonesia 2 Agustus 2014, 15:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR