Bola.net - - Herrie Setyawan direncanakan akan menjadi pelatih PSM U-19. Mantan asisten pelatih Persib Bandung tersebut baru saja meninggalkan jabatannya mendampingi Roberto Carlos Mario Gomez.
Kabarnya, Herrie diberhentikan dari Persib Bandung karena memiliki jabatan sebagai pegawai negeri sipil di Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (BPPD) Kota Bandung. Namun, kabar tersebut terbantahkan seiring pengakuan Herrie yang tertarik membesut PSM U-19.
"Masih belum resmi. Masih penjajakan (dengan PSM U-19)," ujar Herrie lewat pesan singkat.
Merapatnya Herrie ke PSM U-19 diibaratkan sebagai pulang kampung. Kebetulan, Herrie lahir dan besar di Makassar.
Herrie lahir pada 8 Maret 1969. Pelatih berkepala plontos ini telah terlihat memimpin latihan PSM U-19 di Stadion Mattoangin, Rabu (9/5/2018) sore WITA.
Sosok Herrie memang dikenal sebagai asisten pelatih Persib. Namun, arsitek berusia 49 tahun itu pernah menjadi caretaker Persib pada musim lalu.
Ketika itu, Herrie menggantikan posisi Djadjang Nurdjaman yang mundur di pertengahan musim.
Persib Bandung
Sumber: Liputan6.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Asisten Persib Diproyeksikan sebagai Pelatih PSM U-19
Bola Indonesia 10 Mei 2018, 14:21
-
Persib vs Persipura: Supardi Belum Tentu Main
Bola Indonesia 9 Mei 2018, 15:42
-
Jonathan Bauman: Mesin Produski Gol untuk Persib Bandung
Bola Indonesia 9 Mei 2018, 15:28
-
Liga 1: Fakta Menarik tentang Sriwijaya FC di Pekan Ke-7
Bola Indonesia 9 Mei 2018, 15:19
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR