Vunk bahkan menegaskan mengalami kesulitan jika ditampilkan sebagai seorang bek tengah. Terlebih, dikatakannya, tidak biasa main di posisi tersebut.
Bahkan, terlihat jelas saat beruji coba lawan Martapura FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Selasa (6/1). Martin Vunk yang diturunkan sejak awal laga dan digantikan setelah turun minum, dimainkan sebagai bek tengah dan berduet dengan Ambrizal.
"Bek tengah merupakan posisi yang tidak ideal buat saya. Saya sadar tidak bermain bagus. Saya ingin bermain di posisi gelandang bertahan karena itu ideal untuk saya," tutupnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Keputusan Tim Sembilan Harus Dijalankan PSSI'
Bola Indonesia 7 Januari 2015, 23:17
-
Sriwijaya FC Hanya Daftarkan 25 Pemain
Bola Indonesia 7 Januari 2015, 22:33
-
Gresik United Akan Pantau Djurovic
Bola Indonesia 7 Januari 2015, 22:31
-
Martin Vunk Akui Kesulitan Jadi Bek Tengah
Bola Indonesia 7 Januari 2015, 22:21
-
Persebaya Gagal Rekrut Striker Macedonia
Bola Indonesia 7 Januari 2015, 22:11
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR