Bola.net - - Arema FC harus menyerah 1-2 dari Persib Bandung pada laga uji coba di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Jawa Barat, Minggu (18/3/2018). Namun demikian, pelatih tim asal Malang itu, Joko Susilo tetap memuji mental pemainnya.
Arema FC bertandang ke markas Maung Bandung dengan membawa beberapa misi. Salah satunya adalah ingin menaikkan mentalitas laga tandang.
Meski kalah, Joko menilai mental timnya justru meningkat. Pelatih yang akrab disapa Gethuk ini juga mengapresiasi sikap Bobotoh yang sportif sehingga timnya bisa bermain dengan nyaman.
"Mentalitas meningkat dan alhamdulillah sesuai dengan prediksi saya bahwa saya berani memberanikan diri menerima uji coba disini karena kami yakin dengan semangat persahabatan, dan dengan semangat sportifitas. Saya yakin pendukung-pendukung Persib semua juga menginginkan suasana yang seperti ini," ujar Gethuk usai laga.
"Tadi kami berangkat aman, di lapangan juga kami enak meskipun kami memang harus berkompetisi di 90 menit tapi semua bagus," tambah pelatih berusia 47 tahun ini.
Oleh karena itu, dia berharap ini menjadi moment yang bagus bagi kedua suporter ke depannya. Gethuk ingin mental pemainnya lebih kuat lagi di kompetisi Liga 1.
"Nah ini yang kami harapkan, semoga suasana ini menjadi awal untuk bersatunya suporter-suporter di Indonesia, dan alhamdulillah mental pemain kami sudah siap dengan semua ini," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Persib, Kapten Arema Optimistis Tatap Liga 1
Bola Indonesia 18 Maret 2018, 21:29
-
Meski Kalah, Gethuk Tetap Puji Mental Pemain Arema
Bola Indonesia 18 Maret 2018, 20:39
-
Catatan Penting Arema Usai Kalah dari Persib
Bola Indonesia 18 Maret 2018, 20:30
-
Arema FC Telan Kekalahan di Kandang Persib Bandung
Bola Indonesia 18 Maret 2018, 18:26
-
Komisaris Persib Benarkan Kabar Pencoretan Essien
Bola Indonesia 18 Maret 2018, 16:32
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR