
Dengan begitu, Persitara berharap tidak kehilangan poin yang diharapkan dapat menjaga persaingan di kompetisi kasta kedua. Apalagi, donasi poin yang terus mengalir, akan menjaga peluang Laskar Si Pitung ke babak delapan besar.
Tambahan tiga poin, memang tak membuat Patricio Jimenez dan kawan-kawan otomatis menembus fase empat besar. Paling tidak, mampu memperpendek jarak dengan Persiku Kudus yang menjadi pesaing terberat tim kebanggaan NJ Mania- sebutan suporter Persitara- dalam perebutan tiket delapan besar.
"Posisi kami memang ditentukan dalam pertandingan kali ini. Karena itu, kami akan tampil habis-habisan," tandas Manajer Persitara, Sopyan Wartabone, kepada Bola.net.
Karena itu, kemenangan menjadi harga yang tidak bisa ditawar bagi Patricio Jimenez dan kawan-kawan. Namun, pria asal Gorontalo tersebut mengungkapkan, menjadi pekerjaan berat bagi skuad timnya bisa memenangkan laga tersebut. Sebab, kondisi tim Laskar si Pitung kini tengah kesulitan finansial.
"Bisa memenangkan pertandingan di kandang lawan memang tidak gampang. Tapi, kami harus berusaha untuk meraihnya," tutur Sopyan. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Krisis Finansial, Persitara Incar Poin Dari PSGL
Bola Indonesia 17 Mei 2012, 10:21
-
Misi Persitara Amankan Poin Dari PSGL
Bola Indonesia 17 Mei 2012, 08:00
-
Elly Idris Puji Ketajaman Carrasco-Veron
Bola Indonesia 17 Mei 2012, 07:00
-
Ungguli Persitema, Persita Kokoh di Puncak Klasemen
Bola Indonesia 16 Mei 2012, 22:37
-
Persita Tekad Pertahankan Posisi Puncak
Bola Indonesia 16 Mei 2012, 05:41
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR