Bola.net - - Sebuah tekad dipatok Mitra Kukar kala menjamu Semen Padang. Naga Mekes -julukan Mitra Kukar- menegaskan tekad mereka untuk bangkit pada laga lanjutan Liga 1 ini.
Pelatih Mitra Kukar, Jafri Sastra menyebut bahwa kekalahan telak anak asuhnya pada laga sebelumnnya kontra Persipura Jayapura merupakan hal yang tak mereka inginkan. Karenanya mereka berharap bisa mencari penebusan pada laga ini.
"Kami terluka. Yang bisa mengobati luka ini adalah kami sendiri," ujar Jafri.
"Karenanya, pada pertandingan lawan Semen Padang kami akan bekerja keras mencari tiga poin," sambungnya.
Pelatih asal Padang ini menambahkan, ia sudah meminta anak asuhnya untuk melupakan kekalahan tersebut. Ia menilai permintaannya ini dipenuhi Bayu Pradana dan kawan-kawan.
"Mudah-mudahan ini jadi modal positif pada pertandingan lawan Semen Padang," tutur Jafri.
Mitra Kukar bakal menghadapi Semen Padang pada laga pekan ke-13 mereka di Liga 1. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Aji Imbut Tenggarong, Jumat .
Pada laga sebelumnya, Naga Mekes harus menelan kekalahan kala bertamu ke kandang Persipura Jayapura. Dalam laga yang dihelat di Stadion Mandala Jayapura, awal pekan ini, mereka kalah setengah lusin gol tanpa balas.
Sementara itu, jelang pertandingan kontra Semen Padang, Jafri menyebut timnya memiliki modal apik. Modal tersebut adalah kembalinya duet dinamo lini tengah mereka, Momo Sissoko dan Bayu Pradana.
"Semua pemain kami siap, hanya ada dua orang Gerry Mandagi dan Marclei yang tidak bisa hadir pada pertandingan ini," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semen Padang Bertekad Menang di Kandang Naga Mekes
Bola Indonesia 7 Juli 2017, 03:22
-
Mitra Kukar Siap Bangkit Kala Jamu Semen Padang
Bola Indonesia 7 Juli 2017, 01:05
-
Persipura Jayapura Hormati Mitra Kukar
Bola Indonesia 3 Juli 2017, 09:21
-
Hanafi Ungkap Penyebab Kekalahan Persegres di Tenggarong
Bola Indonesia 16 Juni 2017, 12:24
-
Saepulloh Maulana Syukuri Tiga Poin di Tenggarong
Bola Indonesia 16 Juni 2017, 02:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR