"Kami tetap fokus pada persiapan jelang Persela Lamongan," ujar Pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija.
"Saat ini, kami dalam motivasi tinggi dalam mempersiapkan diri jelang pertandingan ini," sambungnya.
Arema Cronus bakal menghadapi Persela Lamongan pada laga pekan kesepuluh ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Surajaya Lamongan, Senin (18/07).
Pertandingan ini mengalami penundaan sehari karena alasan perizinan dari kepolisian. Sebelumnya, laga ini dijadwalkan akan dihelat pada Minggu, 17 Juli 2016.
Jelang laga ini, Milo mengaku meracik strategi anyar bagi timnya. Racikan ini sudah beberapa kali ia simulasikan dalam sesi latihan Hamka Hamzah dan kawan-kawan.
"Yang pasti, semua tergantung situasi dan pemain. Namun, kami bisa bermain dengan banyak opsi strategi," pungkasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Motivasi Tinggi Arema Cronus di Kandang Persela
Bola Indonesia 13 Juli 2016, 17:36
-
Milo Seslija Ubah Program Latihan Arema Cronus
Bola Indonesia 12 Juli 2016, 21:26
-
Arema Cronus Langsung Geber Latihan Usai Libur Lebaran
Bola Indonesia 9 Juli 2016, 12:23
-
Entaskan Pemain Muda, Arema Cronus Bahagia
Bola Indonesia 9 Juli 2016, 11:17
-
Arema Cronus Bakal Main Lebih Agresif di Lanjutan ISC A 2016
Bola Indonesia 9 Juli 2016, 11:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR