Molornya jadwal tersebut tak membuat penyerang PSM, Muchlis Hadi Ning Syaifulloh risau. Pasalnya, pesepakbola asal Mojokerto itu mengaku siap bermain kapanpun.
"Kalau saya tidak masalah yang penting saya selalu siap tempur," ujar Muchlis saat dihubungi , Kamis (28/4) malam.
Meski demikian, Muchlis mengakui jika bermain tengah malam sedikit mengganggu fisiknya. Namun, mantan pemain tim nasional (timnas) U-19 dan U-23 itu tetap percaya diri bisa memperoleh hasil maksimal di kandang Semen Padang.
"Kalau fisik sih tinggal disesuaikan saja yang penting saya tampil maksimal," ungkap pesepakbola 19 tahun itu.
Kedua tim Indonesia Super League (ISL) itu akan bertarung pada pekan pertama Indonesia Soccer Championship (ISC) A. Molornya jadwal Semen Padang kontra PSM lantaran menyesuaikan dengan jadwal pembukaan ISC A di Jayapura. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muchlis Hadi Ning Tak Masalah Jam Pertandingan Diundur
Bola Indonesia 28 April 2016, 22:28
-
Main Nyaris Tengah Malam, Semen Padang dan PSM Pasrah
Bola Indonesia 28 April 2016, 18:26
-
Jamu PSM, Semen Padang Bakal Main Nyaris Tengah Malam
Bola Indonesia 28 April 2016, 18:17
-
Ini Skuat Semen Padang di ISC 2016
Bola Indonesia 26 April 2016, 21:34
-
Miliki Trio Brasil, Semen Padang Masih Berburu Pemain Asing
Bola Indonesia 21 April 2016, 19:23
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR