Bola.net - - Meski gelar juara turnamen Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016 sudah berada di depan mata, namun para penggawa Persipura Jayapura tak mau cepat berpesta. Menurut gelandang bertahan, Nelson Alom, timnya memilih fokus lawan PSM Makassar.
Minggu menjadi akhir pekan menggembirakan untuk Persipura. Minggu sore, mereka menggilas tuan rumah Persegres Gresik United dengan tiga gol tanpa balas.
Minggu malam, Arema Cronus cuma main imbang 2-2 dengan tuan rumah Pusamania Borneo FC. Dengan hasil ini, Persipura makin mantap di puncak klasemen. Mereka unggul dua poin dari Arema.
"Kita ucap syukur. Semua adalah hasil kerja teman-teman," tutur Nelson Alom, gelandang bertahan tim Mutiara Hitam.
Menurut Nelson, dibandingkan memikirkan Arema sebagai pesaing dalam perebutan juara, ia memilih berkonsentrasi lawan PSM Makassar. Ya, Juku Eja adalah musuh terakhir yang akan mereka jamu di Stadion Mandala, Jayapura.
"Kita tidak pikirkan Arema, kita fokus pertandingan terakhir lawan Makassar. Kalau mau juara, kita fokus saja lawan PSM," pungkas Nelson.
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nelson Alom: Kami Fokus Lawan PSM
Bola Indonesia 12 Desember 2016, 07:45
-
Bola Indonesia 12 Desember 2016, 07:34

-
Arema Imbangi PBFC, Juara ISC Ditentukan di Pekan Terakhir
Bola Indonesia 11 Desember 2016, 23:32
-
Persegres Kalah Lagi, Edu dan Jepank Minta Maaf
Bola Indonesia 11 Desember 2016, 19:55
-
Alfredo Vera: Persipura Belum Juara
Bola Indonesia 11 Desember 2016, 19:51
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR