
“Turnamen ini bertujuan untuk memberikan hiburan bagi penonton. Dengan adanya turnamen ini kita juga berharap tim peserta bisa menjadikan turnamen ini sebagai persiapan menghadapi kompetisi musim depan,” ujar Abdi Satria kepada reporter di Grha Persib, Senin (22/10).
Seperti diketahui, tahun sebelumnya Celebes Cup digelar di Makassar. Namun berhubung tahun ini di kota tersebut akan berlangsung pemilihan kepala daerah, maka Bandung diminta sebagai tuan rumah penyelenggara. Meski demikian, panpel pertandingan masih dipegang oleh Celebes Cup atau juga diwakili oleh Makassar United (MU).
Selama turnamen, lanjut Abdi, empat tim peserta bebas melakukan pergantian pemain. Sehingga otomatis akan menjadi percobaan bagi pelatih tim masing-masing peserta untuk melakukan perubahan komposisi pemain.
Soal tiket pertandingan sendiri Abdi mengakui baru akan mencetak tiket pada 26 oktober mendatang. “Mulai diedarkan pada hari pertandingan atau paling cepat Jumat malam,” ucapnya.
Terkait perizinan keamanan dan penggunaan lapangan Arbi menambahkan, dirinya sudah menyampaikan surat kepada Polrestabes Bandung. “Semua dalam proses,” tukasnya.
Harga tiket yang dilepas panpel dipaparkan Abdi yaitu Rp100.000 untuk penonton di tribun VIP, Rp75.000 untuk tribun samping VIP. Sedangkan tribun timur Rp30.000 dan tribun selatan serta utara Rp20.000. “Jumlah tiket sesuai dengan kapasitas stadion yaitu 25.000 penonton,” jelasnya. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Besok, Made Wirawan Gabung Latihan Persib
Bola Indonesia 22 Oktober 2012, 17:36
-
Pelatih Persib Sambut Positif Undangan Juara IPL
Bola Indonesia 22 Oktober 2012, 17:03
-
Panitia Celebes Cup Berharap Dukungan Publik Bandung
Bola Indonesia 22 Oktober 2012, 16:15
-
Empat Tim Siap Meriahkan Celebes Cup
Bola Indonesia 22 Oktober 2012, 15:14
-
Bola Indonesia 21 Oktober 2012, 21:30

LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR