Bahkan, Direktur PT Kreasi Performa Pasundan, Marco Gracia Paulo berani menyebut Fano tak lama lagi bergabung ke timnya. "Stefano Lilipaly sudah 97 persen bergabung dengan kita," ujar Marco.
Lebih lanjut, Marco menyebut bukan hanya Stefano yang menjadi target The Boys Are Back. Nama lain yang masuk radar PBR adalah Yongki Aribowo.
"Sementara ini, Yongki akan jadi tandem Spaso bersama Heri (pemain promosi dari PBR U-21). Yongki akan segera bergabung dengan kita karena tinggal tanda tangan kontrak saja," imbuhnya.
"Kemudian, kami akan mendatangkan Syamsir Alam dan dua pemain dari klub di Sumatera Utara," tuturnya.
PBR sendiri masih bakal diperkuat sejumlah pemain di musim lalu, seperti kiper Deniss Romanovs, Hermawan, David Laly, Rizki Pellu, Wawan Febrianto, Kim Kurniawan, Dolly Gultom, hingga M Arsyad. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
8 Klub Kontestan ISL Musim Lalu Masih Tunggak Gaji Pemain
Bola Indonesia 8 Desember 2014, 21:57
-
Suharno Masih Fokus Genjot Fisik Penggawa Arema
Bola Indonesia 8 Desember 2014, 18:44
-
Gresik United Coret Dua Pemain Putra Daerah
Bola Indonesia 8 Desember 2014, 17:31
-
Secara Postur, Montalvo dan Abot Meyakinkan
Bola Indonesia 8 Desember 2014, 17:27
-
Nilmaizar: Persiapan Pusam Tak Terpengaruh Isu Merger dan Pindah
Bola Indonesia 8 Desember 2014, 16:31
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR