
Bola.net - - Bhayangkara FC harus merasakan kekalahan telak pada babak delapan besar Piala Presiden 2019 yang disiarkan oleh Indosiar. Tim berjuluk The Guardian itu dibungkam Arema FC dengan skor 0-4 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (30/3).
Kekalahan telak tersebut membuat pelatih Bhayangkara FC, Angel Alfredo Vera tak bisa berkata-kata. Arsitek asal Argentina ini hanya memberikan selamat kepada Arema FC yang berhasil melaju ke babak berikutnya.
"Ya kalau pertandingan seperti ini saya tidak bisa bicara banyak, cuma bisa ucapkan selamat untuk Arema yang bermain lebih bagus dari kita dan bisa masuk ke semifinal," ujar Alfredo usai laga.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Penyebab Kekalahan
Mantan pelatih Persebaya Surabaya ini pun mengungkap penyebab kekalahan timnya dari Arema FC. Menurutnya, banyak kesalahan yang dilakukan oleh Indra Kahfi dan kawan-kawan.
Kesalahan tersebut kemudian berhasil dimanfaatkan oleh tim lawan. Alhasil, Arema FC bisa membuahkan gol disaat Bhayangkara FC melakukan kesalahan.
"Kalau saya lihat kita selalu kena di counter attack, waktu kita serang banyak salah di depan dan ya terjadi seperti itu, counter attack cepat dari Arema yang bisa mereka manfaatkan," tutur Alfredo.
"Ya kalau kita bisa evaluasi, tidak bisa sekarang, harus tenang dulu, biar besok lebih tenang untuk bisa lihat apa yang terjadi. Tapi pemain sudah berusaha maksimal dan selalu tanggung jawab ya," imbuhnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamka Hamzah Tegur Aremania yang Nyanyikan Chant Negatif
Bola Indonesia 30 Maret 2019, 23:43
-
Sebelum Tampil di Semifinal Piala Presiden, Arema FC Punya Banyak PR
Bola Indonesia 30 Maret 2019, 20:17
-
Pelatih Bhayangkara FC Kehabisan Kata-kata Setelah Dipermak Arema FC
Bola Indonesia 30 Maret 2019, 19:21
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR