"Rencana rekrut Imanuel Wanggai belum menemukan titik temu," ujar manajer Madura United, Haruna Soemitro, dalam rilis yang diterima .
"Peluang untuk merekrutnya juga sangat tipis karena beberapa hal dan beberapa pertimbangan," sambungnya.
Sebelumnya, Imanuel Wanggai disebut-sebut bakal bergabung dan memperkuat lini tengah Madura United. Pemain berusia 27 tahun ini sebelumnya tak diperpanjang kontraknya di klub peserta liga Timor Leste.
Selain Wanggai, sejumlah nama juga dikaitkan dengan klub besutan Gomes de Oliveira ini. Salah satu yang paling santer dikaitkan adalah Bayu Gatra Sanggiawan.
Sementara itu, walau hampir bisa dipastikan gagal meminang Wanggai, manajemen Madura United tak patah arang. Mereka menegaskan bakal terus berbenah dan berusaha untuk bisa terus mencari pemain berkualitas guna melengkapi komposisi tim.
"Masih banyak kesempatan seiring adanya sinyal bahwa ISC akan mundur beberapa hari dari jadwal semula. Kalaupun ISC tetap berjalan sesuai jadwal semula (16/4) kami akan berusaha untuk tetap melengkapi komposisi tim hingga ditutupnya masa pendaftaran pemain," tandas Haruna. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Bakal Kembali Gelar Pemusatan Latihan
Bola Indonesia 10 April 2016, 19:37
-
Peluang MU Daratkan Imanuel Wanggai Tipis
Bola Indonesia 10 April 2016, 16:50
-
Bola Indonesia 10 April 2016, 13:47

-
Madura United Isyaratkan Tambah Armada
Bola Indonesia 8 April 2016, 09:42
-
Semen Padang Permalukan Madura United di Bangkalan
Bola Indonesia 7 April 2016, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR