
Dikatakan olehnya, para pemain Chelsea selalu menanyakan bagaimana rencana tur pra musim ke Indonesia, meskipun tengah bersiap menghadapi Steaua Bukarest di Europa League.
"Saya jelaskan mengenai negara ini, setelah mereka terus menanyakan bagaimana Indonesia, Mereka siap berlaga di Indonesia pada bulan Juli," kata Gourlay pada jumpa pers di Jakarta seperti dilansir Antara.
Gourlay juga menambahkan, para pemain tak sabar menanti antusiasme yang diperlihatkan suporter Indonesia pada laga nanti.
"Saya dengar ada sekitar dua juta pendukung Chelsea di Indonesia, pemain sudah tidak sabar untuk melihat semangat mereka," ujarnya.
Maka dari itu, Gourlay menjanjikan skuad terbaik yang akan berlaga di Indonesia nanti melawan para pemain nasional. Terdapat juga dua atau tiga pemain baru yang juga akan memperkuat tim.
"Kita akan fokus untuk datang dengan pemain terbaik setelah berusaha semaksimal mungkin di Liga Premier Inggris dan laga-laga lainnya, kami sangat bersemangat untuk tampil di sini," pungkasnya.
(ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timo Scheunemann Dipercaya Menjadi Dirtek SSB Chelsea
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 22:57
-
"Pemain Chelsea Tak Sabar Datang ke Indonesia"
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 21:33
-
Chelsea Akan Bawa Pemain Baru ke Indonesia
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 21:05
-
David Luiz: Tugas Saya Membimbing Oscar
Liga Inggris 7 Maret 2013, 19:28
-
Urung ke Chelsea, Mou Banting Setir ke MU?
Liga Champions 7 Maret 2013, 17:45
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR