Bola.net - Kota Surabaya semakin siap menyambut gelaran Piala Dunia U-20 tahun 2021. Pasalnya, renovasi Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya sudah hampir rampung.
Bahkan, pengerjaan di beberapa titik sudah beres. Kecuali pemasangan single seat yang belum mencapai seratus persen.
Hal itu diungkapkan Walikota Surabaya, Tri Rismaharini saat melakukan inpeksi mendadak (sidak) di Stadion Gelora Bung Tomo, Kamis (26/11/2020).
"Lift sudah terpasang. Kursi sudah terpasang 99 persen. Rumput terpasang 100 persen," katanya kepada awak media.
"Ruang pemain, pemisahan sesuai standar FIFA sudah selesai semua. Lampu sudah kelar, tinggal instalasi ke PLN," sambungnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tinggal Bagian Luar
Artinya, kata Risma, proses pengerjaan hanya tinggal di bagian luar. Seperti jalan, tempat parkir, dan ruang latihan.
"Tinggal di luar, yang luar itu akses jalan parkir sama ruang untuk latihan yang tiga itu, yang dua sudah kelar," lanjut Risma.
"Insyaallah tahun ini kelar yang di luar, termasuk jalan, yang tugas kita sudah selesai tinggal dari PU mungkin sekitar Maret-April," pungkasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemasangan Single Seat Stadion GBT Hampir Rampung
Bola Indonesia 27 November 2020, 00:55
-
Bonek Bantu Manajemen Persebaya Ganti Rugi Kerusakan GBT
Bola Indonesia 19 November 2019, 01:23
-
Persebaya Berharap Bisa Jamu Semen Padang di GBT
Bola Indonesia 12 November 2019, 18:27
-
Persebaya Rugi Hampir Setengah Miliar Akibat Kericuhan pada Laga Kontra PSS
Bola Indonesia 11 November 2019, 23:32
-
Piala Dunia U-20 2021, Surabaya Siapkan Fasilitas-fasilitas Penunjang
Piala Dunia 26 Oktober 2019, 13:26
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR