"Kami optimistis kondisi para pemain siap," ujar Made Pasek.
"Kami juga telah adakan program khusus bagi pemain-pemain yang sempat tidak ikut latihan bersama," sambungnya.
Sebelumnya, sesi persiapan Arema Cronus jelang laga kontra Mitra Kukar kerap dihiasi absennya pemain-pemain klub berlogo kepala singa ini. Beragam alasan disampaikan, mulai dari acara keluarga sampai cedera atau sakit.
Kerapnya pemain absen ini diakui Made Pasek. Menurutnya, hal ini sempat membuat tim pelatih sulit dalam menjalankan programnya secara efektif.
"Kita beri kelonggaran. Tapi, kita beri program khusus yang kita berikan. Ketika Minggu (03/01) kemarin pemain lain libur, pemain yang absen harus berlatih sendiri," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penggawa Arema Cronus Siap Tempur
Bola Indonesia 5 Januari 2016, 21:45 -
Mitra Kukar Tak Full Team, Arema Cronus Tetap Waspada
Bola Indonesia 5 Januari 2016, 17:53 -
Hadapi Mitra Kukar, Arema Cronus Tak Mau Takabur
Bola Indonesia 5 Januari 2016, 16:02 -
Arema Cronus Tak Mau Kalah di Kandang Mitra Kukar
Bola Indonesia 5 Januari 2016, 15:33 -
Ke Tenggarong, Arema Cronus Bawa 20 Pemain
Bola Indonesia 5 Januari 2016, 14:19
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR