
Bola.net - Persebaya Surabaya akan menjamu Persipura Jayapura pada pekan ketiga Shopee Liga 1 2020. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (13/3/2020).
Pada pertandingan tersebut, Persebaya mengincar kemenangan. Sebab, hasil itu penting bagi tim Kota Pahlawan karena akan berpengaruh terhadap laga-laga selanjutnya.
"Kalau bisa kami memang semua di kandang sisa ya akan bagus, tapi kami lihat perkembangan kedepannya seperti apa," kata pelatih Persebaya, Aji Santoso, Selasa (10/3/2020).
Dan untuk menyambut pertandingan tersebut, Aji menegaskan bahwa pemain Persebaya sudah siap mental. Meskipun pada pertandingan perdana meraih hasil imbang.
"(Mental pemain) enggak ada masalah, semua dalam keadaan yang baik," tegas Aji.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Sentuh Taktikal
Sementara, persiapan yang dilakukan Persebaya untuk menghadapi menyentuh taktikal dengan intensitas latihan yang cukup tinggi. Karena setelah itu pemain akan diliburkan sehari.
"Kami latihan taktikal terakhir hari ini. Karena besok anak-anak saya liburkan, tadi latihannya intensitasnya sangat tinggi," Aji menambahkan.
"Nanti hari Kamis kami hanya melakukan official training, yang untuk aktivasi pemain di lapangan saja, tapi yang terpenting latihan hari ini," tegasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Lawan Persebaya, Persipura Fokus Benahi Kekurangan
Bola Indonesia 10 Maret 2020, 19:56
-
Pentingnya Kemenangan Lawan Persipura Bagi Persebaya
Bola Indonesia 10 Maret 2020, 19:12
-
Persebaya vs Persipura, Masa Persiapan Lebih Panjang Bukan Jaminan
Bola Indonesia 10 Maret 2020, 13:04
-
Persebaya Kemungkinan Ubah Komposisi Pemain Lawan Persipura
Bola Indonesia 10 Maret 2020, 12:27
-
Lawan Persipura, Winger Persebaya Membidik Gol Perdana
Bola Indonesia 9 Maret 2020, 21:05
LATEST UPDATE
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
-
Here We Go! Manajemen MU Putuskan Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:09
-
Inovasi Green Hedging Milik Wolves, Bukti Sepak Bola Bisa Ramah Lingkungan
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:06
-
Kylian Mbappe Mulai Pulih, Peluang Tampil di Piala Super Spanyol Masih Terbuka
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR