
Dari keempat turnamen tersebut, tiga merupakan undangan yaitu Batik Cup, Bali Devata Cup dan undangan dari sponsor di Jakarta. Satu turnamen lainnya adalah Pahlawan Cup yang memang diprakarsai oleh klub asal Kota Pahlawan ini.
Pelatih Persebaya, Ibnu Grahan mengungkapkan bahwa sebenarnya mereka mendapat undangan Batik Cup di Solo pada 19-21 Oktober. "Tapi kami tidak jadi ikut karena pertimbangan keamanan Bonekmania di Solo," ungkapnya Rabu (17/10).
Undangan dari Bali Devata Cup pada 8-11 November nanti sepertinya juga bakal tidak diikuti Persebaya. Sebab, tanggal tersebut bersamaan dengan agenda Pahlawan Cup yang akan mereka gelar.
Sementara untuk sebuah turnamen di Jakarta, Ibnu enggan membeberkan lebih lanjut. "Saya sudah baca undangan via email. Tapi manajemen belum membahasnya," tambahnya.
Sedikit keterangan mengenai turnamen ini akhirnya didapatkan dari manajer marketing PT Pengelola Persebaya, Dito Arief. Menurutnya, turnamen ini bakal mempertemukan empat klub dari Indonesia Super League (ISL) dan Indonesian Premier League (IPL). "Kabar yang saya terima yang diundang itu ada Arema-Pelita, Sriwijaya FC, Semen Padang dan Persebaya," terang Dito tanpa membeberkan tanggal dari turnamen tersebut. (fjr/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Panen Undangan Turnamen Pramusim
Bola Indonesia 17 Oktober 2012, 09:36
-
Persib Resmi Dapatkan Empat Pemain Tim KPSI
Bola Indonesia 12 Oktober 2012, 20:37
-
Dua Kelompok Suporter Sriwijaya FC Dibekukan
Bola Indonesia 11 Oktober 2012, 20:37
-
Siswanto Resmi Berlabuh ke Laskar Joko Samudro
Bola Indonesia 11 Oktober 2012, 17:37
-
Sulit Dihubungi, Sriwijaya FC Lepas Ponaryo Astaman
Bola Indonesia 9 Oktober 2012, 21:39
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR