Babak pertama baru memasuki menit kedua, Persebaya sudah mendapatkan tendangan bebas akibat pelanggaran dari Jajang Sukmara. Eksekusi Siswanto disambut sundulan terarah dari Mbamba. Kiper Shahar Ginanjar tak mampu membendung bola.
Selepas tertinggal, gawang Persebaya mendapat banyak tembakan dari penggawa Maung Bandung, seperti Makan Konate, Firman Utina hingga bek Abdulrahman. Tapi kiper Jandri Pitoy masih terlalu tangguh untuk dijebol. Selain itu akurasi tendangan pemain Persib juga tak terlalu baik.
Persebaya bukan tanpa peluang. Berkali-kali tim asuhan Ibnu Grahan membahayakan gawang Maung Bandung. Skor 1-0 untuk kemenangan Persebaya bertahan hingga pluit panjang. Dua kemenangan dalam tiga hari mengantarkan Persebaya sebagai juara turnamen segitiga di Ciamis. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Permalukan Persib di Ciamis
Bola Indonesia 22 Maret 2015, 19:00 -
Persebaya Perbaiki Penyelesaian Akhir
Bola Indonesia 21 Maret 2015, 14:01 -
Bintang Persebaya Eks Man United Minta Main Lawan Persib
Bola Indonesia 21 Maret 2015, 13:56 -
Lawan Persib, Persebaya Tampil Fullteam
Bola Indonesia 21 Maret 2015, 13:55 -
Persebaya Jaga Gengsi di Ciamis
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 10:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR