
Bola.net - - Calon pemain Persebaya Surabaya tampil apik di hadapan pelatih anyar Iwan Setiawan. Dalam pertandingan uji coba lawan 81 FC di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Senin (30/1) sore, Mat Halil dan kawan-kawan menang 3-0.
Uji coba ini dilangsungkan selama 3x45 menit. Pada 45 menit pertama kedua kesebelasan tak mampu mencetak satu gol pun. Sebagai tuan rumah, Persebaya juga minim peluang. Komando di dua babak ini ada di tangan caretaker Ahmad Rosyidin dan Lulut Kistono.
Setelah menyaksikan anak asuhnya dari tribun penonton, Iwan Setiawan akhirnya turun ke bench. Sebelum pertandingan 45 menit ketiga dilangsungkan, Iwan menyempatkan diri memberi arahan dan instruksi kepada para pemain.
Selain itu, Iwan berada di tepi lapangan sepanjang pertandingan babak ketiga. Ia aktif memberikan memberikan instruksi ke pemain. Hasilnya, Persebaya mencetak tiga gol melalui Ersandi, Tauvan Hidayat, eksekusi penalti Misbahus Solikin.
Permainan Persebaya juga nampak lebih hidup dan tertata apik di tangan Iwan. Dari pengamatan di lapangan, ia banyak memberikan masukan ke sektor flank yang kerap terlambat dalam menyambut peluang.
Rencananya Persebaya kembali menggelar uji coba Selasa (31/1) besok. Namun belum diketahui siapa lawan yang akan dihadapi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coach Iwan Belum Teken Kontrak di Persebaya
Bola Indonesia 30 Januari 2017, 20:50
-
Persebaya Pesta Gol di Depan Iwan Setiawan
Bola Indonesia 30 Januari 2017, 19:37
-
Inilah Profil Pelatih Anyar Persebaya
Bola Indonesia 30 Januari 2017, 17:45
-
Iwan Setiawan Resmi Besut Persebaya
Bola Indonesia 30 Januari 2017, 16:44
-
Persebaya Pilih Iwan Setiawan?
Bola Indonesia 30 Januari 2017, 12:28
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR