Tak sia-sia Andik rela berkorban tak tampil lawan Inter Milan kemarin malam. Karena hari ini ia akhirnya mengakhiri drama paceklik golnya di Indonesian Premier League (IPL). Sebuah sontekan pelannya ke gawang yang sudah ditinggal Fauzi Toldo tak hanya membuat Persebaya unggul tapi juga mengakhiri kebuntuannya di 15 laga IPL sebelumnya. Persebaya sendiri menang 2-0 di laga ini.
"Sebelum pertandingan saya bilang pada Andik, 'Andik saya yakin kamu bakal cetak gol di laga ini'," kata Divaldo dalam konferensi pers pasca laga.
"Terus terang saya puas dia bisa cetak gol. Tapi gol itu tercipta berkat semua pemain dan yang paling penting kami menang hari ini."
Senada dengan sang pelatih Manajer Saleh Hanifah juga menuturkan hal yang sama. Tapi firasatnya itu tak ia kemukakan langsung pada Andik. "Saya dan pak Gede (CEO Persebaya, Gede Widiade) juga berfirasat demikian. Bukan saja kami menang, tapi Andik bakal cetak gol hari ini," tandas Saleh. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Punya Firasat Andik Bakal Bikin Gol
Bola Indonesia 27 Mei 2012, 19:00
-
IPL Review: Persebaya Pukul Persibo
Bola Indonesia 27 Mei 2012, 17:39
-
HT Review: Andik Vermansyah Pecah Telur di IPL
Bola Indonesia 27 Mei 2012, 16:30
-
IPL Preview: Persebaya vs Persibo, Kans ke Lima Besar
Bola Indonesia 27 Mei 2012, 10:30
-
Persebaya Optimis Tundukkan Persibo
Bola Indonesia 26 Mei 2012, 16:45
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR