Ketika Persebaya United ditahan imbang tim Divisi Utama, Martapura FC dengan skor 0-0, Persib Bandung menghancurkan Persiba Balikpapan dengan skor yang sangat mencolok, 4-0. Mereka bisa saja menang dengan skor lebih besar andai penalti Ilija Spasojevic tak ditepis Jandia Eka.
"Kemarin kita nggak lihat mereka main. Lihat di TV tidak full. Seharusnya kemarin ada yang tinggal di stadion untuk nonton pertandingan Persib. Tapi mungkin semua terkena efek hasil pertandingan lawan Martapura," aku asisten pelatih Persebaya United, Troy Medicana.
Meski tak menonton pertandingan kemarin, namun Persebaya United cukup paham karakter Maung Bandung. "Kalau tipikalnya kan menyerang. Mereka biasa pakai 4-3-3," imbuh Troy. Dengan fakta demikian, Troy menegaskan bahwa Persebaya tak akan meladeni permainan agresif Persib dengan permainan terbuka.
"Yang pasti kita andalkan serangan balik. Nggak mungkin kita main terbuka. Kalau saya, hasil paling realistis itu draw," pungkas Troy. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung Waspadai Pedro Javier
Bola Indonesia 4 September 2015, 23:30
-
Djanur Minta Persib tak Over Confidence
Bola Indonesia 4 September 2015, 23:26
-
Persib Taget Benamkan Persebaya United
Bola Indonesia 4 September 2015, 23:22
-
Persebaya United Berharap Pedro Fit Lawan Persib
Bola Indonesia 4 September 2015, 15:43
-
Persebaya United Akan Bermain Defensif Lawan Persib
Bola Indonesia 4 September 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR