Bola.net - - Persegres Gresik tampaknya benar-benar serius dalam mempersiapkan tim untuk menyambut putaran kedua Liga 1. Persegres berencana memulai perburuan pemain dengan status marquee player setelah libur lebaran.
Menurut pelatih Persegres, Hanafi, pihaknya memang ingin lebih cepat dalam berburu pemain agar pemain baru bisa cepat beradaptasi dengan pemain lain. Sehingga di putaran kedua langsung bermain maksimal.
"Nanti di putaran kedua kita juga tinggal melengkapi administrasinya dan mendaftarkan yang bersangkutan ke operator liga," ungkap Hanafi kepada Bola.net.
Hanafi berharap bisa secepatnya mendapatkan pemain baru. Namun, jika dalam waktu dekat belum dapat marquee player dan pemain yang diinginkan maka eks pelatih Perseru itu tetap akan berburu hingga menjelang pembukaan jendela transfer paruh musim.
"Tapi kalau bisa, mudah-mudahan cepat dapat, sehingga putaran kedua kan enak bisa langsung main," imbuhnya.
Hanafi juga ingin diberi kebebasan dalam menentukan siapa pemain yang akan direkrutnya. Bahkan kalau perlu, ia ingin menyiapkan proposal terkait kebutuhan belanja pemain dan akan diserahkan ke manajemen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persegres Buru Marquee Player Usai Lebaran
Bola Indonesia 21 Juni 2017, 17:01
-
Choi Hyun-Yeon Terancam Didepak dari Persegres
Bola Indonesia 20 Juni 2017, 21:02
-
Hanafi Ingin Maksimalkan Sisa Laga Putaran Pertama
Bola Indonesia 20 Juni 2017, 17:29
-
Arti Berkumpul dengan Keluarga Bagi Komaruddin
Bola Indonesia 20 Juni 2017, 16:47
-
Fitrul Dwi Rustapa Jadi Harapan Baru Persegres
Bola Indonesia 20 Juni 2017, 02:52
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR