Bola.net - - Pelatih Persegres Gresik United, Hanafi ikut menyikapi jadwal kompetisi Liga 1 di Bulan Ramadan. Ia merasa kurang sejalan dengan operator liga yang langsung memutar kompetisi di awal Ramadan.
Menurut Hanafi, seharusnya tim diberikan kesempatan untuk melakukan adaptasi. Sehingga mereka punya persiapan. Idealnya kata mantan juru taktik Perseru Serui itu harus ada jeda pertandingan selama seminggu.
"Seharusnya ada persiapan, tapi kompetisi tetap diputar oleh operator, sebenarnya kita gak setuju. Tapi mau gimana lagi," ungkapnya kepada Bola.net, Jumat (26/5).
Pelatih asal Malang itu menegaskan adanya perubahan jadwal kick off menjadi lebih malam tentu sangat berpengaruh. Sebab mereka terbiasa dengan jadwal sore dan petang. Sayangnya, hal itu tidak diindahkan oleh operator.
"Ini tentu sangat berpengaruh buat pemain, karena mereka terbiasa main sore dan petang, tapi tiba-tiba langsung bermain malam. Padahal mereka sudah berpengalaman di dunia sepak bola tentu lebih tahu mana yang layak dan gak buat pemain," imbuh Hanafi.
Hanafi mengakui sulit bagi timnya untuk bisa menyesuaikan, tetapi ia tidak bisa berbuat banyak karena jadwal sudah ditentukan. Ia pun pasrah dengan hasil yang akan mereka raih di bulan Ramadan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persegres Kecewa dengan Jadwal di Bulan Ramadan
Bola Indonesia 26 Mei 2017, 18:17
-
Choi Hyun-yeon Terancam Absen Lawan PSM Makassar
Bola Indonesia 25 Mei 2017, 02:34
-
Hanafi: Persegres Berpengalaman Hadapi Tim Besar
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 21:57 -
Persegres Siapkan Program Latihan Ramadan
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 17:17
-
Persegres Tak Mau Bergantung pada Pemain Asing
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 02:18
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


















KOMENTAR