Bola.net - - Meski Persegres Gresik United gagal menang saat menjamu Bhayangkara FC, pelatih Eduard Tjong tak terlalu kecewa. Baginya, yang terpenting ialah Laskar Joko Samudro tak kehilangan poin di kandang sendiri.
Dalam pertandingan yang digeber di Stadion Petrokimia, Sabtu malam, Persegres dan Bhayangkara FC harus berbagi satu angka. Sebab kedua kesebelasan bermain imbang tanpa gol hingga peluit panjang.
"Saya pikir ini hasil yang sudah maksimal. Dengan kondisi tim yang lagi habis kalah tiga kali beruntun, lalu lawan Bhayangkara FC, saya terima kasih ke mereka. Sebab malam ini ada perlawanan. Terutama di babak kedua," kata Eduard Tjong selepas pertandingan.
"Kalau boleh di bilang pada babak kedua tadi kita kuasai setengah lapangan. Hasil draw ini sudah maksimal. Saya terima kasih ke pemain," imbuh pelatih yang akrab disapa Edu ini.
Edu juga menduga pemainnya tertekan dengan target tak kehilangan poin di kandang sendiri. "Saat briefing, saya cuma bilang saya tidak mau kalah hari ini. Mungkin ada sedikit beban bagi anak-anak," beber eks pelatih PS TNI ini.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persegres Puas Meski Dapat Satu Poin
Bola Indonesia 13 November 2016, 06:30
-
Gagal Tumbangkan Bhayangkara FC, Agus Indra Tetap Bersyukur
Bola Indonesia 13 November 2016, 06:00
-
Persegres dan Bhayangkara FC Berbagi Satu Angka
Bola Indonesia 12 November 2016, 23:07
-
Persegres Puji Kualitas Bhayangkara FC
Bola Indonesia 12 November 2016, 15:40
-
Persegres Pincang Hadapi Bhayangkara FC
Bola Indonesia 12 November 2016, 15:02
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR