
Catatan empat kemenangan dan satu kali kekalahan membawa Laskar Jaka Samudra menempati peringkat kedua klasemen sementara Indonesia Super League. Hanya kalah selisih gol dari Mitra Kukar yang berada di puncak klasemen.
Namun, jelang laga berikutnya melawan Mitra Kukar, Jumat (08/2), tim asuhan Suharno harus kehilangan dua andalannya tersebut. Chena mengalami cedera dan Matsunaga mendapat akumulasi kartu.
"Absennya Matsunaga membuat saya harus putar otak untuk mengantisipasinya. Apalagi Chena juga absen karena cedera. Saya akan maksimalkan pemain yang ada dan tidak tergantung kepada salah satu pemain saja," kata Suharno, Senin (04/2) seperti dilansir laman resmi Liga Indonesia.
Menarik melihat bagaimana permainan Persegres saat bertemu Mitra Kukar nanti. Bila sebelumnya Agus Indra sukses menggantikan peran Chena saat melawan Persisam, siapakan yang akan dipilih Suharno untuk menggantikan peran Matsunaga. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persegres Tanpa Chena dan Matsunaga Hadapi Naga Mekes
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 22:48
-
Jika Bubarkan ISL, Pemerintah Harus Tanggung Jawab
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 22:15
-
PBR Pindah Kandang ke Siliwangi
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 21:22
-
Persidafon Puas Tahan Imbang Persib
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 21:00
-
Persiram Akhirnya Raih Kemenangan Perdana
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 20:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR