"Tidak hanya satu-dua orang, semua pemain pasti diwaspadai. Bhayangkara Surabaya United punya materi pemain yang merata," ucap Yogie Nugraha, pelatih fisik Persegres dalam sesi konferensi pers, Rabu (20/7) siang.
Bermain di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Kamis (21/7) besok sore bakal menjadi tantangan tersendiri bagi Persegres. Mereka tentu ingin bangkit setelah kalah dalam dua pertandingan beruntun. Rekor tandang mereka juga sangat buruk. Tak pernah menang di empat laga.
"Tim sudah siap untuk bertanding. Hanya ada berapa pemain yang tidak bisa main. Salah satunya adalah Sasa Zecevic," imbuh Yogie. Menurutnya, Sasa masih dalam proses penyembuhan cedera pada tendon achilles-nya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persegres Waspadai Seluruh Pemain BSU
Bola Indonesia 20 Juli 2016, 18:37
-
'Madura United Menang Karena Unggul Kedalaman Pemain'
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 01:40
-
Persegres Kalah Lima Kali, ini Alibi Liestiadi
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 01:36
-
Persegres Yakin Jegal Madura United
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 12:43
-
Kebugaran Pemain Persegres Belum 100 Persen
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 00:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR