Hingga saat ini Laskar Joko Tingkir masih tertahan di posisi kelima dengan 25 angka. Mereka harus mendapatkan enam poin dalam dua pertandingan terakhir. Jika tidak, maka Persela harus merelakan tiket babak delapan besar ke PSM Makassar.
Nah, hadangan pertama yang harus dilalui tim berjuluk Laskar Joko Tingkir ini adalah Persipura. "Kami harus optimistis mendapatkan enam poin di dua pertandingan terakhir. InsyaAllah, kami bisa," papar asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto.
Persela sekaligus berdoa agar pertandingan PSM yang melawan Putra Samarinda (Pusam) yang dilangsungkan Senin (1/9) malam ini, berakhir untuk kemenangan tim asuhan Nil Maizar. Sebab kekalahan PSM akan sangat menguntungkan Persela.
"Jika PSM saat dijamu Putra Samarinda, maka kami hanya butuh empat poin untuk lolos delapan besar," lanjut. Namun Didik menegaskan bahwa timnya tak mau menggantungkan nasib ke tim lain. Oleh karenanya Persela akan mencari kemenangan di dua laga sisa.
"Kami masih memiliki peluang untuk lolos delapan besar. Kuncinya di dua pertandingan terakhir ini," tutup Didik. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Berharap Ivan Bosnjak Cetak Gol Lawan Barito
Bola Indonesia 1 September 2014, 19:55
-
Persela Bidik Menang Demi 8 Besar
Bola Indonesia 1 September 2014, 19:48
-
Persela Terancam Pincang Jamu Persipura
Bola Indonesia 1 September 2014, 19:21
-
Persija Siapkan Pemain Pengganti Ismed Sofyan
Bola Indonesia 1 September 2014, 16:24
-
Efek Gaji, Persebaya Terancam Melempem
Bola Indonesia 1 September 2014, 16:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR