
Bola.net - Wander Luiz akan menjadi ancaman bagi Persebaya Surabaya pada perempat final Piala Menpora 2021. Striker asal Brasil itu adalah salah satu andalan di lini serang Persib Bandung.
Namun, kehadiran Wander Luiz tidak membuat bek Persebaya, Rachmat Irianto takut. Pemain yang juga berstatus sebagai kapten tim itu tidak akan gentar menghadapi Persib Bandung.
Rian -sapaan akrabnya- juga menegaskan bahwa tidak akan ada penjagaan khusus kepada Wander Luiz. Karena seluruh penggawa Pangeran Biru layak untuk diwaspadai.
"Semua pemain Persib Bandung pastinya perlu diwaspadai tidak hanya Wander Luiz jadi semua patut diwaspadai dan patut dijaga ketat semua," kata Rian dalam sesi jumpa pers, Sabtu (10/04/2021).
Persebaya akan menghadapi Persib Bandung pada perempat final Piala Menpora 2021, Minggu (11/04/2021) besok. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Semangat Tinggi
Demi bisa meraih hasil maksimal melawan Persib Bandung, menurut Rian, pemain Persebaya harus punya motivasi tinggi. Sebab, Rian menilai Pangeran Biru bukan lawan mudah.
"Pada intinya teman-teman sudah sangat siap dalam laga besok dan kami akan melakukan apa yang harus kami lakukan," lanjut mantan kapten timnas Indonesia U-19 itu.
"Yang penting kami memberikan semangat tinggi motivasi tinggi karena Persib Bandung sangat kuat dan Kami tidak akan gentar pada pertandingan besok," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robert Alberts Enggan Remehkan Skuad Muda Persebaya
Bola Indonesia 10 April 2021, 23:10
-
Pernah Saling Mengalahkan, Aji Santoso Respek kepada Robert Alberts
Bola Indonesia 10 April 2021, 23:08
-
Persib vs Persebaya, Rachmat Irianto Tak Akan Fokus pada Wander Luiz
Bola Indonesia 10 April 2021, 19:29
-
Aji Santoso Pastikan Oktafianus Fernando Absen Lawan Persib
Bola Indonesia 10 April 2021, 18:57
-
Persib Produktif, Persebaya Tetap Bermain Ofensif
Bola Indonesia 10 April 2021, 15:37
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR