Bola.net - - Persija Jakarta sudah siap melawan Arema FC pada laga lanjutan Liga 1 tengah pekan ini. Pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco menegaskan bahwa pasukannya akan menampilkan permainan yang bagus di laga tersebut.
Pertandingan antara Persija kontra Arema FC pada pekan kesembilan Liga 1 akan digelar di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (2/6/2017) malam. Laga itu harus dimenangkan Persija karena masa depan Teco tergantung hasil akhir laga tersebut setelah Persija menelan beberapa hasil yang kurang memuaskan belakangan ini.
"Setelah main lawan Bali kita sudah latihan dengan tim untuk persiapan lawan Arema. Semua pemain di dalam tim punya fokus bagus di latihan, punya semangat, terus kita pasti bisa bermain bagus lawan Arema," ujar Teco di Stadion Patriot, Bekasi, Kamis (1/6/2017).
Teco lantas ditanya apakah ada rencana untuk memainkan pemain non muslim untuk menjadi starter pada pertandingan nanti. Namun pelatih asal Brasil ini mengatakan bahwa sejauh ini para pemain yang muslim kondisi fisiknya tak masalah meski tengah berpuasa.
"Masih awal bulan Ramadhan, terus kita latihan jam 8 malam. Lawan Arema kita main jam setengah 9 malam. Saya lihat di latihan semua pemain non muslim dan muslim punya fisik bagus. Jadi saya akan pilih yang terbaik buat tim," tandasnya.
Saat ini Persija berada di urutan 15 klasemen sementara Liga 1. Tim asal ibu kota itu hanya meraih enam poin dari tujuh pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Janjikan Permainan Terbaiknya Lawan Arema FC
Bola Indonesia 1 Juni 2017, 23:44
-
Teco Tak Mau Mundur Begitu Saja Dari Persija
Bola Indonesia 1 Juni 2017, 23:37
-
Luis Akumulasi Kartu, Teco Siapkan Rudi dan Bepe
Bola Indonesia 1 Juni 2017, 23:13
-
Arema FC Rahasiakan Taktik untuk Lawan Persija
Bola Indonesia 1 Juni 2017, 20:44 -
Arthur Cunha Belum Dalam Kondisi 100 Persen
Bola Indonesia 1 Juni 2017, 18:49
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR