
Bola.net - Gelandang Persija Jakarta, Osvaldo Haay mengaku mulai menemukan kembali kepercayaan diri dalam bermain. Ada peran sang pelatih Sudirman.
Pasang surut karier dialami Osvaldo Haay bersama Persija. Sejauh ini, pemain 23 tahun itu baru bermain 12 kali selama 911 menit di BRI Liga 1 2021/2022.
Osvaldo Haay mengaku sempat mengalami penurunan kepercayaan diri karena minimnya kesempatan bermain yang diberikan. Namun, situasi itu perlahan mulai kembali.
"Kondisi pribadi sudah mulai menemukan kepercayaan diri lagi. Sebelumnya, saya merasakan banyak penurunan dalam cara bermain," kata Osvaldo Haay.
"Penurunan itu jadi mengurangi kepercayaan diri dalam bermain sehingga performa menurun. Sekarang mulai menemukan kembali kepercayaan diri meski harus terus ditingkatkan. Coach Sudirman pun membantu saya dalam meningkatkan kepercayaan diri," tegas Osvaldo Haay.
BRI Liga 1 2021/2022 masih menyisakan banyak pertandingan. Ini jadi kesempatan bagi Osvaldo Haay untuk membuktikan kualitasnya bersama Persija Jakarta.
Kondisi Tim Lebih Baik

Selain penampilan pribadi, Osvaldo Haay juga menilai kondisi Persija Jakarta semakin membaik. Osvaldo berharap, Persija segera bangkit dan mampu bersaing gelar lagi di BRI Liga 1 2021/2022.
"Kondisi tim saat ini lebih baik. Kami punya motivasi baru. Kami merasakan suasana baru dan termotivasi lagi untuk bangkit di Liga 1," ucap Osvaldo Haay.
Persija Jakarta sedang mempersiapkan tim untuk laga pekan ke-21 BRI Liga 1 2021/2022. Pada laga selanjutnya, Macan Kemayoran akan menghadapi Persita Tangerang (26/1/2022).
Klasemen BRI Liga 1
Disadur dari: Bola.com/Zulfirdaus Harahap/Hendry Wibowo
Published: 24 Januari 2022
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- BRI Liga 1: Bisakah Joop Gall Membawa PSM Makassar ke Posisi Lebih Baik?
- BRI Liga 1: Pekan ke-21, Bhayangkara FC Diperkirakan Akan Tetap Puncaki Klasemen
- Persebaya: Taisei Marukawa Dikaitkan dengan Persis Solo, Sang Agen Buka Suara
- Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar Pekan Ini, 26-29 Januari 2022
- Fakhri Husaini Pelatih Baru Borneo FC: Kasih Manyala, Coach!
- Mundur dari Borneo FC, Mengaku Pulang ke Serbia, Risto Vidakovic Malah Latih Klub Malaysia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija: Osvaldo Haay yang Menemukan Kembali Kepercayaan Dirinya
Bola Indonesia 24 Januari 2022, 09:57
-
BRI Liga 1: Janjikan Perubahan di Persija, Sudirman Tetap Ditarget Tiga Besar
Bola Indonesia 21 Januari 2022, 12:47
-
Sebab Persija Sulit Bersaing, Sudirman Ungkap Taktik Angelo Alessio Tidak Jalan
Bola Indonesia 21 Januari 2022, 12:41
-
Karier Singkat Angelo Alessio di BRI Liga 1: Dipecat Persija, Cuma 8 Kemenangan
Bola Indonesia 19 Januari 2022, 15:39
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


















KOMENTAR