"Kondisi Ilham masih fifty-fifty. Demikian pula Ismed," ujar Pelatih Persija Jakarta, Bambang Nurdiansyah, usai memimpin latihan anak asuhnya di Lapangan Kottabarat, Solo, Kamis (10/12).
"Ilham kemungkinan perlu waktu lama untuk pemulihannya. Sementara, untuk Ismed, kita lihat sampai besok," sambungnya.
Persija sendiri bakal menghadapi Mitra Kukar pada laga perdana mereka pada Delapan Besar Piala Jenderal Sudirman. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Manahan Solo, Sabtu (12/12) malam.
Sementara itu, informasi lebih detail mengenai cedera dua pemain ini datang dari fisioterapis Persija Jakarta, Yanizar M. Lubis. Menurut Nizar, Ilham mengalami cedera pada ligamennya.
Sementara, Ismed otot pangkal pahanya," ujar Nizar.
Nampaknya, secara medis, kondisi mereka belum siap untuk laga pertama," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Tetap Harap Ketemu Arema Cronus di Final
Bola Indonesia 10 Desember 2015, 21:14
-
Banur Berharap Persija Tetap Agresif
Bola Indonesia 10 Desember 2015, 20:53
-
Persija Terancam Tanpa M. Ilham dan Ismed Sofyan
Bola Indonesia 10 Desember 2015, 20:33
-
Ini Tips Persija Bongkar Benteng Mitra Kukar
Bola Indonesia 10 Desember 2015, 20:26
-
Bambang Nurdiansyah Puji Pertahanan Mitra Kukar
Bola Indonesia 10 Desember 2015, 20:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR