Bola.net - - Persipura menilai spesial laga kontra Maduram United. Karenanya, Mutiara Hitam -julukan Persipura Jayapura- menegaskan tekad mereka untuk tak membuat kesalahan sekecil apapun pada pertandingan ini.
"Menurut saya, pertandingan ini tak ubahnya sebuah big match," ujar Pelatih Persipura Jayapura, Wanderley Junior, pada .
"Dalam pertandingan seperti ini, siapa yang melakukan kesalahan bisa jadi bakal kalah," sambungnya.
Wanderley mengaku telah menyiapkan timnya untuk pertandingan ini. Namun, persiapan mereka tak bisa spesial karena sempitnya waktu yang ada.
"Kami hanya bisa persiapkan beberapa taktik dan strategi untuk meredam permainan Madura United," tuturnya.
Persipura bakal menghadapi Madura United pada laga pekan ke-27 Liga 1. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Mandala Jayapura, Minggu .
Laga antara Persipura dan Madura United ini krusial bagi kedua tim tersebut. Pasalnya, saat ini, kedua tim bersaing ketat di klasemen sementara Liga 1. Persipura berada di posisi kelima klasemen sementara dengan koleksi 47 angka. Sementara, Madura United berada satu peringkat di atasnya dengan raihan satu poin lebih banyak dari Persipura.
Sementara itu, Wanderley membeber target timnya pada pertandingan ini. Pelatih asal Brasil tersebut menegaskan mengincar poin absolut dalam helatan itu.
"Kami berharap bisa memenangi pertandingan ini. Dengan berkah Tuhan, kami yakin bisa meraih hasil yang kami harapkan tersebut," tandasnya.(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Bidik Poin di Kandang Persipura
Bola Indonesia 30 September 2017, 23:52
-
Hadapi Madura United, Persipura Tanpa Amunisi Penuh
Liga Inggris 30 September 2017, 22:49 -
Ini Yang Diwaspadai Persipura Dari Madura United
Bola Indonesia 30 September 2017, 22:22 -
Persipura Enggan Buat Kesalahan Lawan Madura United
Bola Indonesia 30 September 2017, 21:44 -
Kembali Gagal Menang, Persipura Akui Tak Ada Masalah
Bola Indonesia 28 September 2017, 01:16
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58















KOMENTAR