Bola.net - Bek Persija Jakarta, Otavio Dutra, mengungkapkan targetnya di Piala Menpora 2021. Pemain naturalisasi asal Brasil ini berhasrat membawa timnya menjadi kampiun.
Piala Menpora akan digelar pada 20 Maret - 25 April mendatang. Ada empat kota yang bakal menjadi tuan rumah, yaitu Solo, Bandung, Sleman, dan Malang.
"Saya selalu punya target untuk tim yang saya bela. Kini, bersama Persija di Piala Menpora nanti, saya ingin bisa meraih gelar juara bersama tim ini," ujar Dutra, saat dihubungi wartawan, Rabu (24/2).
Adanya Piala Menpora membuat Dutra sangat bahagia. Terlebih lagi, sudah hampir satu tahun ia tak berkompetisi karena Liga 1 vakum akibat pandemi COVID-19.
"Jujur, saya sangat senang ketika pihak Kepolisian mengeluarkan izin untuk bisa kembali menggelar kompetisi. Ini yang sangat saya tunggu sebagai pemain," ucap Dutra.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Belum Tahu Kapan Latihan
Sementara itu, saat ditanya kapan Persija mulai latihan untuk persiapan Piala Menpora, Dutra mengaku tak tahu. Sebab, belum ada update dari manajemen.
"Kalau latihan, saya sebagai pemain masih belum dikabarin oleh manajemen," tutur Dutra.
"Mungkin dalam waktu dekat ini kami akan menggelar latihan bersama," imbuh bek berusia 37 tahun ini.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Persebaya Hanya Andalkan Pemain Lokal di Piala Menpora, Begini Pertimbangannya
- Komitmen Bonek Mania Sambut Turnamen Piala Menpora
- Persebaya Surabaya Lepas Empat Pemain Jelang Piala Menpora
- Terkait Match Fee Rp 200 Juta di Piala Menpora, Ini Kata PT LIB
- Tiga Pemain Asing Bhayangkara Solo FC Dipastikan Absen Pada Latihan Perdana
- Belum Dihubungi Manajemen Persebaya, Ini yang Dilakukan Bayu Nugroho
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lama Tak Bermain, Riko Simanjuntak Tak Sabar Beraksi di Piala Menpora 2021
Bola Indonesia 24 Februari 2021, 23:57 -
Piala Menpora: Otavio Dutra Ingin Bawa Persija Juara
Bola Indonesia 24 Februari 2021, 13:04 -
Target Marc Anthony Klok di Piala Menpora: Bawa Persija Juara dan Jadi Pemain Terbaik
Bola Indonesia 22 Februari 2021, 11:40 -
Piala Menpora: Persija Imbau The Jakmania Tak Datang ke Stadion dan Menggelar Nobar
Bola Indonesia 22 Februari 2021, 11:29 -
Tatap Piala Menpora 2021, Persija Segera Lakukan Persiapan
Bola Indonesia 20 Februari 2021, 20:08
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR