
Irjen Tito menyatakan bahwa sebanyak 10 ribu personil akan diterjunkan di GBK dan sekitarnya untuk mengamankan partai yang mempertemukan Persib Bandung lawan Sriwijaya FC tersebut.
"Di masing-masing wilayah, juga akan dilakukan pengamanan. Kami juga meminta bantuan Kodam. Dari Kodam sendiri direncanakan selain pengamanan Presiden dan GBK ada kekuatan cadangan hampir 2000 sampai 2500. Kemudian Satpol PP dan lain-lain hampir 1000. Nantinya, ada pula dari Brimob. Prinsipnya kami siap," terang Tito Karnavian.
"Tanggal 18 Oktober, saya perintahkan jajaran Polda yang jumlahnya 32 ribu untuk melakukan siaga satu. Artinya semua harus masuk kantor," lanjutnya.
Sebelumnya, venue partai final ini gencar dikabarkan bakal dipindah ke kota lain guna menghindari bentrok antara suporter Persija Jakarta dengan Persib. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapolda Metro Jaya Ingatkan Suporter Harus Tertib dan Sportif
Bola Indonesia 14 Oktober 2015, 23:38
-
Amankan Final Piala Presiden, Polda Metro Jaya Gandeng Polda Jabar
Bola Indonesia 14 Oktober 2015, 19:06
-
Final Piala Presiden Resmi di Jakarta
Bola Indonesia 14 Oktober 2015, 18:33
-
Lokasi Final Piala Presiden 2015 Ditentukan Sore Ini
Bola Indonesia 14 Oktober 2015, 14:22
-
Demi Ketertiban Suporter di Final, Ini Jurus Promotor Piala Presiden
Bola Indonesia 14 Oktober 2015, 05:50
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR