
Bola.net - PSIS Semarang akan menghadapi Bhayangkara FC di Stadion Jatidiri pada laga tunda pekan ke-11 BRI Liga 1 2022/2023, Senin 9 Januari 2023. Pertandingan PSIS vs Bhayangkara FC ini dijadwalkan live 16:30 WIB di Indosiar dan Vidio.
PSIS tercatat selalu kalah dalam dua laga terakhirnya. Parahnya lagi, dalam dua laga itu, PSIS kebobolan lima gol dan tak sekali pun mencetak gol ke gawang lawan-lawannya.
Dalam dua laga itu, PSIS berturut-turut dipecundangi PSM Makassar 0-2 dan dihantam Bali United 0-3.
Di lain pihak, Bhayangkara sukses memutus catatan buruk empat laga tanpa kemenangan dengan menaklukkan Arema FC 1-0. Gol tunggal Bhayangkara diciptakan oleh Kasim Botan.
Starting XI Terakhir

PSIS Semarang (4-3-3): W Nugroho; T Hidayat, F Saputra, A Sesay, F Wahyu; D Rumbino, Jonathan Cantillana, R Irfana; W Febrianto, Carlos Fortes, T Marukawa.
Pelatih: Ian Gillian.
Bhayangkara FC (4-3-3): A Setho; R Sanadi, A Sutopo, Anderson Salles, P Gede; A Vermansah, Adam Najem, D Maulana; S Rizki, T Agung, K Botan.
Pelatih: Widodo C Putro.
Head-to-Head

5 Pertemuan Terakhir
03/07/22 PSIS 1-1 Bhayangkara (Piala Presiden)
12/03/22 PSIS 1-1 Bhayangkara (Liga 1)
26/11/21 Bhayangkara 0-0 PSIS (Liga 1)
21/12/19 PSIS 2-3 Bhayangkara (Liga 1)
20/08/19 Bhayangkara 0-0 PSIS (Liga 1).
5 Pertandingan Terakhir PSIS Semarang (K-M-M-K-K)
09/12/22 PSIS 2-4 Borneo (Liga 1)
13/12/22 PSIS 2-0 Persija (Liga 1)
16/12/22 PSS 0-1 PSIS (Liga 1)
19/12/22 PSM 2-0 PSIS (Liga 1)
22/12/22 PSIS 0-3 Bali United (Liga 1).
5 Pertandingan Terakhir Bhayangkara FC (K-S-K-K-M)
08/12/22 Bali United 3-0 Bhayangkara (Liga 1)
12/12/22 Bhayangkara 0-0 PSM (Liga 1)
16/12/22 RANS Nusantara 2-1 Bhayangkara (Liga 1)
20/12/22 Barito 2-0 Bhayangkara (Liga 1)
23/12/22 Bhayangkara 1-0 Arema (Liga 1).
Statistik dan Prediksi Skor

- PSIS selalu bermain seri (waktu normal) dalam 3 pertemuan terakhir dengan Bhayangkara.
- PSIS selalu kalah dalam 2 laga terakhirnya di Liga 1.
- PSIS selalu gagal mencetak gol dalam 2 laga terakhirnya di Liga 1.
- PSIS selalu kebobolan minimal 2 gol dalam 4 dari 5 laga terakhirnya di Liga 1.
- Bhayangkara cuma menang 2 kali dalam 10 laga terakhirnya di Liga 1 (M2 S2 K6).
- Bhayangkara cuma mencetak total 2 gol dalam 5 laga terakhirnya di Liga 1.
Prediksi skor akhir: PSIS Semarang 1-1 Bhayangkara FC.
Klasemen Liga 1
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2022/2023
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 PSS Sleman vs Persija Jakarta: Skor 0-2
- Persikabo 1973 Tunjuk Aidil Sharin Gantikan Djadjang Nurdjaman di Kursi Pelatih
- 5 Pemain Muda Jalani Trial di Arema FC, Nama-namanya Masih Asing
- Birrul Walidain Jadi Pemain Baru Kedua Persija di Bursa Transfer Paruh Musim: Cuma Main 4 Kali di Pu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs Bhayangkara FC 9 Januari 2023
Bola Indonesia 9 Januari 2023, 10:30
-
Prediksi Oxford United vs Arsenal 10 Januari 2023
Liga Inggris 9 Januari 2023, 08:06
-
Prediksi Piala AFF: Vietnam vs Timnas Indonesia 9 Januari 2023
Tim Nasional 9 Januari 2023, 08:03
-
Prediksi AC Milan vs AS Roma 9 Januari 2023
Liga Italia 8 Januari 2023, 08:48
-
Prediksi Atletico Madrid vs Barcelona 9 Januari 2023
Liga Spanyol 8 Januari 2023, 08:43
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR