
Bola.net - Borneo FC menjamu Madura United pada laga pekan ke-13 BRI Super League 2025/2026 di Stadion Segiri, Sabtu 22 November 2025. Laga antara Borneo FC vs Madura United akan dimainkan mulai pukul 19.00 malam WIB, siaran langsung di Indosiar dan Vidio.
Borneo FC berada di puncak klasemen BRI Super League dengan catatan sempurna, 10 kemenangan dari 10 laga. Pesut Etam juga punya catatan luar biasa dengan enam laga nirbobol dan baru kebobolan empat kali. Borneo FC adalah tim yang benar-benar solid.
Madura United datang ke Samarinda dengan wajah baru. Laskar Sape Kerrap baru saja menunjuk Carlos Parreira sebagai pelatih baru. Parreira mungkin butuh waktu untuk adaptasi, akan tetapi pengalaman di Liga Thailand bisa membantunya untuk meracik taktik.
Borneo FC punya modal apik untuk menang atas Madura United. Bukan hanya berbekal catatan sempurnanya, akan tetapi juga hasil pertemuan lawan Madura United musim 2024/2025 lalu. Dari dua pertemuan, Borneo FC menang dengan skor 3-2 dan 5-0 atas Madura United.
Perkiraan Susunan Pemain

Borneo FC (4-2-3-1): Nadeo Argawinata; Fajar Fathurrahman, Komang Teguh, Christophe Nduwarugira, Caxambu; Kei Hirose, Rivaldo Pakpahan; Maicon Souza, Juan Villa, Mariano Peralta; Joel Vinicius.
Pelatih: Fabio Lefundes.
Madura United (4-3-3): Miswar Saputra; Roger Bonet, Pedro Monteiro, Jorge Mendonca, Ferian Rizki; Jordy Wehrmann, Taufany Muslihuddin, Kerim Palic; Aji Kusuma, Joao Balotelli, Ahmad Nufiandani.
Pelatih: Carlos Parreira.
Head to Head dan Performa

5 pertemuan terakhir
- 10/05/2025 Madura United 2-3 Borneo FC
- 14/12/2024 Borneo FC 5-0 Madura United
- 19/05/2024 Borneo FC 2-3 Madura United
- 15/05/2024 Madura United 1-0 Borneo FC
- 17/04/2024 Borneo FC 0-4 Madura United
5 laga terakhir Borneo FC
- 09/11/2025 Semen Padang 0-2 Borneo FC
- 05/11/2025 Borneo FC 4-0 Dewa United
- 26/10/2025 Arema FC 1-3 Borneo FC
- 18/10/2025 Borneo FC 2-0 Persik Kediri
- 28/09/2025 Borneo FC 3-1 Persija Jakarta
5 laga terakhir Madura United
- 09/11/2025 Madura United 2-1 Persijap Jepara
- 02/11/2025 PSM Makassar 1-1 Madura United
- 24/10/2025 Madura United 0-1 Persija Jakarta
- 16/10/2025 Dewa United 0-2 Madura United
- 25/09/2025 PSBS Biak 0-0 Madura United
Prediksi Skor

Mariano Peralta memainkan peran penting bagi Borneo FC. Pemain asal Argentina itu sudah mencetak sembilan gol dan empat assist. Jika mampu mempertahankan level tersebut, Peralta akan menjadi pemain kunci bagi kemenangan Pesut Etam atas Madura United.
Madura United kehilangan Lulinha yang harus absen karena akumulasi kartu kuning. Laskar Sape Kerap bukan hanya kehilangan salah satu kreator serangan terbaiknya, akan tetapi kapten tim. Faktor ini sangat krusial bagi Madura United untuk mendapat poin.
Prediksi Skor: Borneo FC 2-0 Madura United.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Link Streaming

- Borneo FC vs Madura United
- Stadion Segiri
- Sabtu, 22 November 2025
- 19.00 WIB
- Siaran langsung: Indosiar
- Live streaming: Vidio
- Link streaming: Klik tautan ini
PERHATIAN: Anda dapat memilih berbagai paket berlangganan Vidio sesuai kebutuhan, mulai dari paket Platinum seharga Rp45.000 per bulan yang menyajikan BRI Super League, La Liga, dan Liga Champions. Perubahan jadwal di luar kendali redaksi.
Klasemen BRI Super League 2025/2026
Baca Ini Juga:
- Deretan Eks Persib Bandung di Dewa United: Tak Cuma Pemain, Pelatih Pun Juga Ada
- Hasil Persija Jakarta vs Persik Kediri: Menang 3-1, Macan Kemayoran Comeback Lawan Macan Putih
- BRI Super League: Stadion GBLA Penuh Gairah, 19 Ribu Tiket Laga Persib vs Dewa United Sudah Terjual
- Gervane Kastaneer: Kurang Bersinar di BRI Super League, tapi Jadi Bantu Timnas Curacao Lolos ke Piala Dunia 2026
- Hasil Persijap Jepara vs Semen Padang: Kartu Merah Yakubu Jadi Titik Balik Kekalahan Tuan Rumah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs Madura United 22 November 2025
Bola Indonesia 21 November 2025, 17:34
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR