
Jelang laga ini, kedua tim tengah bersemangat untuk memberikan yang terbaik. Hasil imbang tanpa gol saat menjamu PSPS Pekanbaru pada laga sebelumnya akan melecut semangat penggawa Sriwijaya FC ketika bertemu dengan PBR.
Persiapan pun telah dilakukan dengan maksimal demi target tersebut. Hanya saja, Laskar Wong Kito kemungkinan besar tak dapat diperkuat oleh tiga penggawa utama mereka akibat cedera. Yakni Diogo Rangel, Taufik Kasrun serta kiper utama Ferry Rotinsulu.
Selain itu, Kas Hartadi juga berpesan kepada anak asuhnya untuk mewaspadai pergerakan Nemanja Obric di lini tengah. Kas menilai sumber kreativitas PBR ada pada diri pemain asal Serbia itu.
Sementara itu PBR tak kalah optimis menyongsong laga tersebut. Kemenangan tipis atas Persija Jakarta sebelumnya membangkitkan gairah tim asuhan Simon McMenemy.
Menurut mantan pelatih timnas Filipina itu, ada tiga pemain yang akan diwaspadai pergerakannya. Yakni Hilton Moreira, Foday Boakay Eddy dan Ponaryo Astaman. Ketiganya dinilai menjadi nyawa tim musim ini dan akan menjadi ancaman utama timnya bila dibiarkan bergerak bebas.
Perkiraan susunan pemain
Sriwijaya FC: Rivky Mokodompit, Fandi Mochtar, Mahyadi Panggabean, Achmad Jufiyanto, Abdul Rahman, Ponaryo Astaman, Foday Boakay, Sultan Samma, Tantan, Ramdani Lestaluhu, Hilton Moreira
PBR: Tema Mursadat, Munadi, Riyandi Putra, Nova Arianto, Mijo Dadic, Asep Mulyana, Nemanja Obric, Rizky Sanjaya, Eka Ramdani, M Arsyad, Gaston Castano. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: PBR Tenggelam di Jakabaring
Bola Indonesia 17 Februari 2013, 17:38
-
Dzumafo Enggan Pusingkan Kekalahan Persib Bandung
Bola Indonesia 17 Februari 2013, 09:15
-
Preview ISL: Sriwijaya FC vs PBR, Saling Waspada
Bola Indonesia 17 Februari 2013, 09:00
-
Keadaan Terdesak Jadi Alasan Jajang Turunkan SvD
Bola Indonesia 17 Februari 2013, 08:15
-
Persib Tanpa Hariono Hadapi Mitra Kukar
Bola Indonesia 17 Februari 2013, 07:45
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR