Adapun pemain yang dimaksud, masing-masing yakni Bayu Gatra (Bali United Pusam), Patrich Wanggai (Sriwijaya FC), Boaz Solossa (Pusamania Borneo FC), Cristian Gonzales (Arema Cronus), Zulham Zamrun (Persib Bandung), dan Firman Utina (Persib Bandung).
Nantinya, pemain terbaik akan dipilih 16 pelatih klub peserta Piala Presiden. Kemudian pemilihan, akan dilakukan lewat voting.
"Mengenai pemain terbaik, kami punya pedomannya. Bukan hanya melihat mereka di pertandingan semifinal dan final, tapi dalam proses perjalanannya," kata salah satu pemantau pemain terbaik, Danurwindo.
"Pemain yang punya penampilan konstan dari pertama sampai terakhir dan punya impact positif ke tim dan memiliki sikap positif. Pemain yang dipilih juga menjadi role model untuk tim. Jadi, dilihat perjalanan mereka dari babak awal sampai kiprah terakhir," tuturnya.
Selain Danurwindo, pihak promotor Piala Presiden juga menggunakan jasa Nilmaizar. Keduanya dipilih, lantaran dianggap netral dan punya pengalaman, serta mengerti bagaimana pemain dipilih.
Mereka akan bantu menentukan calon pemain terbaik. Pemain terbaik sendiri nantinya akan mendapat hadiah uang sebesar Rp200 juta.
Sebagai catatan, untuk pemain terbaik hanya yang berstatus warga negara Indonesia. Berbeda dengan pencetak gol terbanyak, pihak promotor tidak membatasinya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kecewa, Joko Susilo Enggan Ambil Bonus Piala Presiden
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 23:40
-
Hanya Juara Ketiga, Pelatih Arema Kecewa
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 23:38
-
Jafri Sastra: Kami Terima Kekalahan Ini
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 22:37
-
Lumat Mitra Kukar, Arema Juara Tiga Piala Presiden 2015
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 20:06
-
Promotor Piala Presiden Janjikan Rp200 Juta Untuk Pemain Terbaik
Bola Indonesia 17 Oktober 2015, 18:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR