Bola.net - - PSIM Yogyakarta tidak bisa menurunkan skuat terbaiknya saat menjamu Persebaya Surabaya di Stadion Sultan Agung, Bantul, Kamis (18/5) besok. Mereka kehilangan pemain pilar pasca menghadapi Madiun Putra FC.
Pelatih PSIM Yogyakarta, Erwan Hendarwanto memastikan semua pemainnya dalam kondisi on fire. Hanya satu orang pemain yakni Said Marjan yang berposisi sebagai wing bek kiri tidak bisa diturunkan karena cedera.
"Persiapan sudah kita lakukan, kondisi pemain semuanya baik hanya minus satu pemain wing bek kiri yang kemarin cedera saat lawan Madiun Putra," ungkap Erwan kepada Bola.net, Rabu (17/5).
Tetapi Erwan sudah menyiapkan Anjar Beni dan Ayub Antoh untuk menggantikan posisi yang ditinggalkan Said Marjan. Ia menilai perubahan itu tidak akan terlalu berpengaruh terhadap kekuatan Laskar Mataram.
Erwan juga sudah membenahi semua kekurangan timnya setelah menelan kekalahan atas Madiun Putra di pekan sebelumnya. Ia meminta anak asuhnya untuk lebih fokus dan konsentrasi menghadapi Bajul Ijo.
"Persiapan kita memperbaiki transisi kita pasca kekalahan dari Madiun, kita memberikan perhatian lebih untuk selalu fokus dan konsentrasi saat menghadapi Persebaya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSIM Tak Ingin Kehilangan Poin di Kandang
Bola Indonesia 17 Mei 2017, 21:42
-
PSIM Kehilangan Pemain Pilar saat Jamu Persebaya
Bola Indonesia 17 Mei 2017, 19:28
-
Yogi Novrian Tak Akan Sia-siakan Kepercayaan Pelatih
Bola Indonesia 17 Mei 2017, 18:01
-
Persebaya Tak Ingin Jadi Pelampiasan PSIM
Bola Indonesia 15 Mei 2017, 21:59
-
Bola Indonesia 20 April 2015, 22:17

LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR