Bola.net - - PSIS Semarang tidak hanya mencari pengganti Akhlidin Israilov untuk menatap putaran kedua Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Klub Kota Lumpia ini juga akan menambah kouta pemain lokal sebagai pengganti Erick Dwi Ermawansyah dan Ruud Gullit.
Menurut Manajer PSIS Semarang, Wahyu "Liluk" Winarto, pihaknya memang akan memanfaatkan sisa kouta pasca pencoretan dua pemainnya. Ada dua posisi yang dinilai perlu tambahan amunisi untuk menatap laga-laga selanjutnya.
"Kita mau menambah di posisi lokal, yang urgen itu di bek kiri, sama gelandang," ungkap Liluk kepada Bola.net.
Tak Mau Main-main

"Artinya begini, begitu kita dapat harus bisa mengubah permainan yang lebih bagus. Termasuk pemain asing," jelasnya.
Lokal Susah

"Memang kita kesulitannya mencari pemain lokal yang berkualitas. Artinya, untuk sekarang kan masih di klub, jadi kita kesulitan," tegasnya.
"Kita sementara ini baru komunikasi [dengan pemain lokal di salah satu klub Liga 1]. Penjajakannya komunikasi," pungkasnya.
Video Menarik

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pulang ke Serbia, Bek PSIS Lepas Rindu dengan Keluarga
Bola Indonesia 13 Juni 2018, 20:28
-
PSIS Bakal Tambah Pemain Lokal di Putaran Kedua
Bola Indonesia 13 Juni 2018, 07:43
-
Vincenzo Annese Soroti Produktivitas Lini Serang PSIS
Bola Indonesia 13 Juni 2018, 00:22
-
PSIS Tak Jadi Pinjam Ivan Carlos dari Persija
Bola Indonesia 12 Juni 2018, 20:35
-
PSIS Berharap Secepatnya Dapat Pengganti Akhlidin
Bola Indonesia 12 Juni 2018, 20:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR