Pemain asal Argentina ini mengalami cedera saat tampil melawan Persiba Bantul, Rabu (19/2/2014) kemarin. Karena itu, ia ditarik keluar pada menit ke-50 dan digantikan Andi Oddang.
Menurut ahli fisioterapi PSM, Imanuel Maulang, Mario Costas mengalami cedera Strain Quadriceps. Cedera ini menyerang Costas di bagian paha depan pada kaki kanannya.
Nuel langsung memberikan terapi kepada Costas dan diperkirakan akan istirahat dari aktivitas olahraga selama sekitar 3-4 hari.
"Saya akan berikan terapi, kebetulan saya bawa alatnya dari Makassar. Kemungkinan butuh waktu 3-4 hari," kata Nuel.
"Kalau memang besok belum ada tanda kemajuan, saya akan bawa ke ahli fisioterapi di Surabaya. Kebetulan saya ada teman di sini. Tapi, saya lihat, sudah ada kemajuan," katanya.
Selain Costas, pemain asal Argentina lainnya, Robertino Pugliara, juga mengalami cedera. Robertino cedera di lengan kanan
"Setidaknya mereka harus diterapi selama 3-4 hari. Kalau Robertino mungkin bisa dalam dua-tiga hari ini pulih," kata Nuel.
Jika butuh waktu 3-4 hari, maka kemungkinan besar Costas dan Robertino hanya bisa menjadi penonton pada saat PSM menjamu Persiram. Mengenai hal itu, Nuel memberikan sepenuhnya kepada pelatih.
"Tergantung pelatih nanti bagaimana. Jika ternyata sebelum laga, Costas sudah baik dan bisa tampil, ya biar pelatih yang menentukan. Tapi, menurut saya, dia harus istirahat untuk pemulihan dulu," katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiba Bantul Bertekad Bangkit Lawan Persebaya
Bola Indonesia 20 Februari 2014, 22:12
-
Jacksen Tiago Bantah Persipura Suap Wasit
Bola Indonesia 20 Februari 2014, 21:45
-
Gresik United Benahi Finishing Jelang Lawan Barito Putera
Bola Indonesia 20 Februari 2014, 21:39
-
Review ISL: Dzumafo Pimpin Mitra Kukar Benamkan Persela
Bola Indonesia 20 Februari 2014, 21:20
-
PSM Terancam Kehilangan Mario Costas dan Robertino Pugliara
Bola Indonesia 20 Februari 2014, 20:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR