Bola.net - - Persib Bandung akan menghadapi PSMS Medan dalam lanjutan Gojek Liga 1 bersama Bukalapak, Selasa (5/6). Bagi kapten Persib, Supardi Nasir, laga ini akan terasa emosional karena ia pernah punya hubungan dekat dengan pelatih PSMS Medan, Djajang Nurjaman.
Laga klasik menghadapi PSMS Medan akan menjadi ajang reuni antara Persib Bandung dengan pelatih Djadjang. Djanur —sapaan akrab Djadjang— adalah salah satu eks pelatih Persib yang sangat dihormati hingga saat ini. Banyak kenangan yang telah dilalui bersama.
Terutama saat Persib menyabet gelar juara Indonesian Super League (ISL) pada tahun 2014 silam.
Supardi mengakui, pertemuannya dengan Djadjang dalam laga nanti akan menjadi momen emosional. Kendati demikian, ia akan menyikapinya secara profesional.
Hubungan Baik

Sang kapten ini pun menegaskan kesiapannya untuk mencuri poin di kandang Ayam Kinantan. Ia bertekad memberikan hasil terbaik buat Bobotoh sebelum libur hari raya Idul Fitri.
Laga Penting

Persib Bandung pernah dikalahkan PSMS pada pertemuan di Piala Presiden 2018 kemarin dengan skor 0-2. Pertemuan kali ini adalah peluang untuk melakukan balas dendam atas kekalahan tersebut.
Sumber: Liputan6.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ezechiel N'Douassel Dua Gol, Persib Permalukan PSMS
Bola Indonesia 5 Juni 2018, 23:26
-
PSMS vs Persib Bertemu, Djanur Emosional
Bola Indonesia 5 Juni 2018, 15:14
-
PSMS vs Persib: Djanur Tak Ingin Kecolongan di Kandang Sendiri
Bola Indonesia 5 Juni 2018, 15:03
-
PSMS vs Persib: Hariono Berhasrat Petik Poin Penuh
Bola Indonesia 5 Juni 2018, 14:44
LATEST UPDATE
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
-
Terungkap, Alasan Menarik John Herdman Terima Pinangan Melatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Januari 2026, 10:56
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 10:43
-
Barcelona dan Hobi Menang dengan Skor 2-0
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 10:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 10:13
-
Meyakini Declan Rice sebagai Gelandang Terbaik Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 08:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 08:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 07:22
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR