Dasar dari keputusan tersebut adalah mengacu kepada kompetisi AFC yang hanya memperbolehkan tiga pemain asing. Hal ini dijelaskan oleh Sekjen PSSI, Joko Driyono dalam pertemuan dengan perwakilan 18 klub ISL dan 7 klub IPL di Hotel JW Marriott, Jakarta, Kamis (07/11).
"Jumlah 3+1 ini akan berlaku hingga 5 tahun kemudian. Kami memberlakukan aturan ini agar klub (dari Indonesia) saat main di Liga Champions Asia dan AFC, bisa mengikuti aturan itu," ujar pria yang akrab disapa Jodri ini.
Sementara terkait sistem kompetisi, PSSI masih menunggu hasil verifikasi 25 tim. Proses verifikasi akan berlangsung 25 November hingga 5 Desember. Maksimal jumlah peserta kompetisi 22 tim dan minimum 15 tim.
"10 Desember sudah final, apakah kompetisi 1 wilayah atau 2 wilayah. Kick off kompetisi minggu keempat Januari 2014," pungkas Jodri.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pro Duta: Pengurangan Kuota Pemain Asing Bantu Kami di AFC Cup
Bola Indonesia 8 November 2013, 20:30
-
Persepar Palangkaraya Sepakat Pengurangan Kuota Pemain Asing
Bola Indonesia 8 November 2013, 20:09
-
Nasib Belum Jelas, Arema Indonesia Tak Bersiap Hadapi Musim Depan
Bola Indonesia 8 November 2013, 19:57
-
Persija Ingin Tampil Efisien di ISL Musim Depan
Bola Indonesia 8 November 2013, 19:12
-
Inilah Calon Pemain Persebaya Musim Depan
Bola Indonesia 8 November 2013, 18:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR