Dalam kesempatan tersebut, tim Macan Kemayoran turun dengan formasi 4-1-4-1 pada babak pertama. Posisi ujung tombak ditempati Yevgeny Kabaev. Sedangkan pada babak kedua, tim pelatih memainkan formasi dengan dua striker.
"Hasilnya, banyak hal yang harus kami evaluasi. Misalnya saja, seputar pentingnya kedisiplinan. Yakni, dalam situasi ketika lawan mengontrol bola dan ketika pemain bergerak dengan atau tanpa bola," ujar RD.
"Selain itu, pemain harus efektif saat membangun serangan, juga menjadi catatan. Dengan begitu, tim bisa mengagetkan lawan sehingga mereka tidak bisa mengantisipasinya dengan baik," imbuhnya.
Laga uji coba antara Persija Jakarta kontra juara Liga Utama Jepang atau J-League 1, Gamba Osaka, berakhir dengan skor 0-4, di Gelora Bung Karno, Sabtu (24/1).
Gol bagi tim tamu, masing-masing dicetak Takashi Usami di menit ke-34, Lins Lima De Brito di menit ke-55 dan 71, serta Anderson Patric pada menit ke-86. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RD Akui Persija Punya Banyak PR
Bola Indonesia 25 Januari 2015, 06:06
-
RD Masih Agendakan Uji Coba Tambahan Bagi Persija
Bola Indonesia 25 Januari 2015, 05:55
-
Bepe Akui Kehebatan Gamba Osaka
Bola Indonesia 25 Januari 2015, 00:08
-
Persija Dihajar Gamba Osaka 0-4, Ini Penjelasan RD
Bola Indonesia 24 Januari 2015, 23:35
-
Gamba Osaka Beri Persija Pelajaran Berharga
Bola Indonesia 24 Januari 2015, 22:44
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR